Cara Tukar Uang Baru untuk Lebaran 2023 Hari Raya Idul Fitri 1444 H di BRI, BNI, BCA, dan Mandiri

14 April 2023, 03:00 WIB
Ilustrasi - cara tukar uang baru untuk lebaran 2023 Hari Raya Idul Fitri 1444 H di BRI, BNI, BCA, dan Mandiri. /Tangkap layar instagram.com/@ditjen.gtk.kemdikbud

BERITA DIY - Simak informasi cara tukar uang baru untuk lebaran 2023 Hari Raya Idul Fitri 1444 H di BRI, BNI, BCA, dan Mandiri.

Jelang Lebaran 2023 Hari Raya Idul Fitri 1444 H banyak masyarakat yang cari jadwal tukar uang baru di bank BRI, BNI, BCA, dan Mandiri.

Selain jadwal, syarat tukar uang baru juga perlu diketahui bagi Anda yang ingin menukarkan uang untuk Lebaran 2023 Hari Raya Idul Fitri 1444 H.

Sebagai informasi, penukaran uang baru untuk Lebaran 2023 di bank hanya berlaku untuk pecahan Rp2 ribu, Rp5 ribu, Rp10 ribu, dan Rp20 ribu saja.

Baca Juga: Penukaran Uang Baru di Bank Mandiri 2023 Dibuka Sampai Kapan? Ini Jadwal dan Cara Tukar

Kemudian setiap orang hanya boleh menukar 250 keping untuk setiap pecahan uang logam dan 100 lembar untuk setiap pecahan uang kertas.

Adapun cara tukar uang baru untuk Lebaran 2023 bisa dilakukan dengan datang langsung ke Kantor Unit atau Cabang bank BRI, BNI, BCA, dan Mandiri atau secara online.

Khusus cara tukar uang baru untuk Lebaran 2023 secara online akan dibahas lebih lanjut melalui ulasan di bawah ini.

Baca Juga: Info Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru Di Bandung 2023 Hari ini April 2023, Catat 10 Lokasi Ini!

Cara Tukar Uang Baru untuk Lebaran 2023

- Buka aplikasi PINTAR

- Pilih tukar uang lewat kas keliling

- Lalu pilih provinsi

- Pilih jadwal

- Lengkapi data berupa NIK, nama, nomor HP dan alamat email

Baca Juga: Lokasi Penukaran Uang Baru di Yogyakarta Lengkap dengan Cara Menukarnya, Cocok untuk Bagi-Bagi THR

- Masukan nominal uang yang ingin ditukar

- Simpan petunjuk

- Save bukti pesanan dan jadwal tukar

- Datang ke kantor sesuai yang dipilih saat daftar

- Pastikan untuk menghitung jumlah uang baru yang di tukar di bank BI tersebut

Itulah informasi cara tukar uang baru untuk lebaran 2023 Hari Raya Idul Fitri 1444 H di BRI, BNI, BCA, dan Mandiri.***

Editor: Bagus Aryo Wicaksono

Tags

Terkini

Terpopuler