Cara Mengetik Dokumen Pakai Suara di Microsoft Word Anti Ribet!

- 9 Maret 2022, 19:36 WIB
Cara mengetik di Microsoft Word menggunakan suara.
Cara mengetik di Microsoft Word menggunakan suara. /PIXABAY/FatehMuhammadRaja

BERITA DIY - Simak cara mengetik dokumen pakai suara di Microsoft Word. Trik ini sangat ampuh untuk dipakai Ketika kamu sedang malas untuk mengetik Panjang lebar. Miscrosoft Word bisa ketikan dokumen untuk kamu.

Menggunakan fitur mikrofon dan Voice Typing, Microsoft Word akan memahami setiap ucapan yang kemudian akan diubah dari suara menjadi tulisan.

Sehingga cara ini bisa jadi alternatif untuk mengetik banyak dokumen dengan waktu yang efisien.

Baca Juga: Link Download dan Cara Main Emoji Mix, Aplikasi By Tikoalu dan Tikolunet: Buat Emoji yang Viral di TikTok

Baca Juga: Cara dan Panduan Menautkan Akun Belajar.id pada SIMPKB untuk PPG Dalam Jabatan Tahun 2022

Simak cara mengetik di Microsoft Word menggunakan suara dengan mengikuti langkah-langkah di bawah ini:

Cara mengetik pakai suara di Microsoft Word

1. Buka Google Docs menggunakan alamat URL https://docs.google.com/

2. Login menggunakan akun Google

3. Buat dokumen baru atau buka dokumen tersimpan

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x