Hadiah Juara Piala AFF 2022, Indonesia Dapat Uang Berapa? Ini Daftar Juara AFF Cup Sepanjang Masa

- 17 Januari 2023, 11:03 WIB
Ketahui besaran hadiah juara Piala AFF 2022, Indonesia dapat uang berapa, dan daftar juara AFF Cup sepanjang masa.
Ketahui besaran hadiah juara Piala AFF 2022, Indonesia dapat uang berapa, dan daftar juara AFF Cup sepanjang masa. /Instagram/@affmitsubishielectriccup

BERITA DIY - Simak besaran hadiah juara Piala AFF 2022, Indonesia dapat uang berapa, dan daftar juara AFF Cup sepanjang masa.

Thailand resmi menyandang raja terbaik Asia Tenggara setelah mengandaskan Vietnam dalam final Piala AFF 2022 dengan agregat 3-2.

Pada leg kedua malam tadi, Thailand yang bertindak sebagai tuan rumah mampu unggul di menit 24 melalui sang kapten, Theeraton Bunmathan. Tendangan kaki kanan pemain Buriram United itu tak mampu ditepis kiper Vietna, Dang Van Lam.

Skor 1-0 ternyata berakhir hingga laga usai yang membuat Vietnam gagal meraih gelar juara ketiganya di ajang Piala AFF.

Baca Juga: Sedang Tayang Thailand vs Vietnam Final Piala AFF 2022 Nonton di Siaran Langsung iNews Gratis Hari Ini

Dengan hasil itu, Thailand memantapkan diri sebagai negara peraih juara Piala AFF terbanyak dengan 7 gelar dan tiga kali melakukannya secara back to back.

Thailand pun berhak atas hadiah sebesar Rp4,5 miliar, sedangkan Vietnam meraih Rp1,5 miliar. Sayangnya, Indonesia dan Malaysia sebagai semifinalis tidak mendapatkan hadiah uang tunai.

Berikut daftar hadiah dan penghargaan di Piala AFF 2022:

Juara 1: Timnas Thailand, $300.000 (Rp4,5 miliar).

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x