Proses Naturalisasi Jordi Amat dan Sandy Walsh Rampung? Siapa Saja yang Selanjutnya Dinaturalisasi?

- 20 Mei 2022, 16:13 WIB
Jordi Amat. Proses naturalisasi Jordi Amat dan Sandy Walsh dikabarkan sesaat lagi rampung, lalu siapa selanjutnya yang akan dinaturalisasi?
Jordi Amat. Proses naturalisasi Jordi Amat dan Sandy Walsh dikabarkan sesaat lagi rampung, lalu siapa selanjutnya yang akan dinaturalisasi? /instagram.com/pssi/

"Selama kurang lebih 4 jam, Jordi dan Sandy menjalani serangkaian tes kesehatan untuk mengecek kondisi fisik mereka terkini. Pengecekan kondisi kesehatan menjadi salah satu agenda penting dalam proses naturalisasi yang tengah dijalani keduanya," pungkas keterangan unggahan tersebut.

Sandy Walsh merupakan pemain yang berposisi sebagai bek kanan dan kini membela klub Liga Belgia KV Mechelen. Sedangkan Jordi Amat membela klub Liga Belgia lainnya KAS Eupen untuk mengisi pos bek tengah.

Namun Jordi Amat sudah mengakhiri kontraknya dengan KAS Eupen dan dirumorkan akan bergabung dengan raksasa Malaysia, Johor Darul Ta'zim.

Setelah naturalisasi Jordi Amat dan Sandy Walsh selesai, PSSI disebut-sebut akan kembali melaksanakan proses naturalisasi pemain keturunan lain seperti Shayne Pattynama dan Cyrus Margono.***

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x