Jadwal Bola Malam Ini: Leg 2 Semifinal Liga Europa UEL dan Konferensi: Laga Mana Tayang di Siaran Langsung?

- 5 Mei 2022, 13:00 WIB
 Ilustrasi - Jadwal pertandingan bola malam ini dan siaran langsung Liga Europa UEL beserta Liga Konferensi.
Ilustrasi - Jadwal pertandingan bola malam ini dan siaran langsung Liga Europa UEL beserta Liga Konferensi. /PEXELS/@Pixabay

BERITA DIY - Inilah jadwal pertandingan bola malam ini dalam babak Leg 2 babak semifinal Liga Europa UEL dan Liga Konferensi beserta waktu siaran langsung.

Pada malam ini, 2 konpetisi bergengsi Eropa akan melangsungkan pertandingan Leg 2 babak semifinal guna menentukan tiket untuk dapat melaju ke partai puncak atau final.

Pada Liga Europa atau UEL terdapat 4 tim yang akan saling berhadapan untuk menentukan langkah selanjutnya yaitu seperti Rangers vs RB Leipzig dan juga antara Eintraicht Frankfurt vs West Ham.

Baca Juga: Jadwal dan Link Live streaming Timnas U 23 Laga di Sea Games 2022, Disiarkan di TV Mana? Ini Penjelasannya

Sedangkan pada Leg 2 babak semifinal yang juga akan berlangsung dalam Liga Konferensi akan menghadirkan pertemuan Marseille vs Feyenoord dan juga AS Roma menjamu Leicester City.

Berbagai pertandingan dalam jadwal di Liga Europa maupun di Liga Konferensi nantinya akan dapat diikuti menggunakan link live streaming siaran langsung yang disediakan.

Sebelum nantinya akan mengetahui jadwal siaran langsung, terlebih dahulu dapat mengetahui prediksi jalannya laga dalam Liga Europa atau UEL dan juga Liga Konferensi malam ini.

Baca Juga: Jadwal Leg 2 Semifinal Liga Eropa Malam Ini: Frankfurt vs West Ham dan Rangers vs Leipzig Live TV Online

Pada Liga Europa, malam ini Eintracht Frankfurt akan kedatangan tim tamu yaitu West Ham United, tim tuan rumah telah memiliki keunggulan aggregat di Leg 1 yang lalu dengan skor 2-1.

Penampilan Eintracht Frankfurt pada Leg 1 menghadapi West Ham memang dapat dikatakan cukup mumpuni, namun bukan hal yang tidak mungkin nantinya tim tamu akan mampu mengejutkan.

Halaman:

Editor: Muhammad Naufal Alyaa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x