Link Live Streaming Denmark Open 2022: Siaran Langsung Wakil Indonesia di Babak 32 Besar Mulai Jam Berapa?

18 Oktober 2022, 09:20 WIB
Ini link live streaming Denmark Open 2022 hari ini pertandingan wakil Indonesia tayang jam berapa. /bwfbadminton.com /

BERITA DIY - Berikut merupakan link live streaming Denmark Open 2022 babak 32 besar lengkap dengan siaran langsung wakil Indonesia akan berlangsung mulai pada jam berapa nantinya.

Perhelatan kompetisi badminton yaitu Denmark Open 2022 secara resmi akan mulai menggulirkan pertandingan perdananya yaitu mulai pada Selasa 18 Oktober 2022 yang akan hadir.

Pada Selasa 18 Oktober 2022 hari ini rencananya dalam Denmark Open 2022 akan menggelar berbagai pertandingan yang akan berlangsung dalam babak 32 besar yang telah ditetapkan sebelumnya.

Rencananya sejumlah pertandingan Denmark Open yang akan berlangsung pada hari ini tersebut akan diselenggarakan di 3 lapangan yang terdapat di Jyske Bank Arena, Denmark nantinya.

Baca Juga: Siaran Langsung Denmark Open 2022 Hari Ini Jam Berapa? Jadwal Wakil Indonesia dan Link Live Streaming iNews TV

Menariknya pada jadwal pertandingan yang akan berlangsung pada hari ini adalah adanya sejumlah wakil Indonesia yang akan hadir dalam jadwal pertandingan pada hari ini yang akan datang.

Dalam jadwal resmi yang telah ditetapkan diketahui bahwa pada hari ini akan terdapat 6 wakil Indonesia yang akan hadir dan melangsungkan pertandingan sesuai dengan jam yang telah ditetapkan.

Dari 6 wakil Indonesia yang akan hadir diketahui terdiri dari 4 nomor yang akan hadir nantinya yaitu seperti pada tunggal putra, tunggal putri, ganda campuran dan juga pada nomor ganda putra yang akan hadir.

Salah satu yang akan tampil dalam turnamen tersebut pada hari ini adalah dengan adanya pasangan ganda putra yaitu Mohammad Ahsan dan Hendra Setiawan yang akan berhadapan dengan Lee Jhe Huei dan Yang Po Hsuan.

Baca Juga: Jadwal Jam Tayang Denmark Open 2022 BWF Super 750 Hari Ini 18 Oktober Live Wakil Indonesia di iNews Jam Berapa

Untuk lebih lengkapnya, berikut merupakan jadwal wakil Indonesia yang rencananya akan hadir dalam perhelatan Denmark Open 2022 hari ini secara lengkap berikutini:

1. Gregoria Mariska Tunjung vs He Bing Jiao (China)

2. Jonatan Christie vs Hans Kristian SV (Denmark)

3. Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan vs Lee Jhe Huei/Yang Po Hsuan

4. Chico A Dwi Wardoyo vs Kanta Tsuneyama (Jepang)

5. Zachariah J Sumanti/Hediana Julimarbela vs Dechapol P/Sapsiree T (Thailand)

6. Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto vs Ruben Jille/Ties Van Der Lecq (Belanda)

Baca Juga: Jadwal Badminton Denmark Open 2022 Hari Ini 18 Oktober Tayang Jam Berapa di TV Mana dan Link Live Streaming

Sejumlah pertandingan dalam turnamen tersebut nantinya akan dapat dilakukan atau ditayangkan melalui siaran langsungyang akan hadir mulai pada pukul 14.00 WIB yang akan datang.

Untuk menyaksikan pertandingan siaran langsung tersebut, maka berikut merupakan link live streaming yang nantinya akan dapat digunakan melalui tayangan yang akan hadir di RCTI Plus berikut ini:

KLIK LINK DI SINI

Demikianlah informasi yang dapat diberikan mengenai link live streaming Denmark Open babak 32 besar pada hari ini atau Selasa 18 Oktober 2022 lengkap dengan jadwal wakil Indonesia.***

Editor: Muhammad Naufal Alyaa

Tags

Terkini

Terpopuler