Prediksi Pantai Gading vs Mesir Piala Afrika 2021: Skor H2H, Prediksi Susunan Pemain, dan Link Live Streaming

26 Januari 2022, 20:20 WIB
Simak prediksi Pantai Gading yang melawan Mesir dalam lanjutan kualifikasi Piala Dunia 2022 yang digelar malam hari ini Rabu 26 Januari 2022. /REUTERS/Piroschka Van De

BERITA DIY - Laga lanjutan babak 16 besar Piala Afrika 2021 Pantai Gading vs Mesir. Prediksi Pantai Gading vs Mesir malam hari ini, skor H2H, dan link live streaming.

Laga Pantai Gading vs Mesir malam ini Rabu, 26 Januari 2022 bisa disaksikan secara live streaming di Vidio mulai pukul 23.00 WIB.

Tautan link live streaming Pantai Gading vs Mesir di Vidio tersedia di akhir artikel.

Baca Juga: Jadwal Piala Asia Wanita 2022 dan Link Live Streaming Chinese Taipei vs Iran Malam Hari Ini Pukul 21.00 WIB

Baca Juga: Link Live Streaming Persita vs Persija BRI Liga 1 Rabu 26 Januari 2022 Tayang di Indosiar Pukul 20.30 WIB

Sebagai menjadi juara di fase penyisihan Grup E, Pantai Gading dapat tiket masuk ke babak 16 besar. Kini bakal bersua dengan Mesir si runner-up Grup D dengan kemenangan 6 poin.

Pemain lini depan Pantai Gading bisa jadi tameng kuat dari serangan tim Mesir. Mereka punya Sebastien Haller, Nicolas Pepe, dan Wilfried Zaha.

Kelihatannya timnas Mesir masih banyak bertumpu dipermainan Mohamed Salah, sayangnya pemain lain belum mampu mengimbangi skill Salah. Sejauh ini timnas Mesir sudah mencetak dua gol dari tifa laga fase grup.

Baca Juga: Prediksi Skor Persita Tangerang vs Persija Jakarta, Liga 1 Hari Ini: Link Live Streaming Tayang di TV Online

Baca Juga: Jadwal Bola Malam Ini, Ada Live Garuda Select vs MK Dons di TV Online Mola: Berikut Link Streaming

Skor H2H lima pertemuan terakhir Pantai Gading vs Mesir

14 Januari 2013, Pantai Gading 4 – 2 Mesir

8 Februari 2009, Pantai Gading 1 – 4 Mesir

23 Agustus 2007, Pantai Gading 0 – 0 Mesir

10 Februari 2006, Mesir 0 – 0 Pantai Gading (adu penalti 4-2)

29 Januari 2006, Mesir 3 – 1 Pantai Gading

Perkiraan susunan pemain:

Pantai Gading (4-3-3): Sangare; Serge Aurier, Kossounou, Eric Bailly, Ghislain Konan; Franck Kessie, jean Seri, Ibrahim Sangare; Wilfried Zaha, Sebastien Haller, Nicolas Pepe

Mesir (4-3-3): El-Shennawy; Omar Kamal, Ahmed Hegzagi, Hamdi El Wensh, Ayman Ashraf; Hamdi Fathi, Amr El-Sulya, Mohamed Elneny; Mohamed Sherif, Omar Marmoush, Mohamed Salah.

Baca Juga: Jadwal Piala Asia Wanita 2022 dan Link Live Streaming Chinese Taipei vs Iran Malam Hari Ini Pukul 21.00 WIB

Link live streaming

Lanjutan laga babak 16 besar Piala Afrika malam hari ini antara Pantai Gading vs Mesir Rabu, 26 Januari 2022 bisa kamu saksikan di Vidio mulai pukul 23.00 WIB lewat link live streaming berikut:

Pantai Gading vs Mesir (Vidio)

Demikian prediksi susunan pemain. Skor H2H, dan link live streaming Piala Afrika 2021 antara Pantai Gading vs Mesir malam hari ini.***

Editor: Aziz Abdillah

Tags

Terkini

Terpopuler