Penyebab PIP Kemdikbud 2023 Belum Cair, Ini Cara Dapat Uang 2 Juta jika Tak Terdaftar di pip.kemdikbud.go.id

- 20 Desember 2023, 11:55 WIB
Penyebab PIP Kemdikbud 2023 belum cair dan cara dapat uang Rp 2 juta jika tak terdaftar sebagai penerima di pip.kemdikbud.go.id online di HP.
Penyebab PIP Kemdikbud 2023 belum cair dan cara dapat uang Rp 2 juta jika tak terdaftar sebagai penerima di pip.kemdikbud.go.id online di HP. /PIXABAY/5851928

BERITA DIY - Simak penyebab PIP Kemdikbud 2023 belum cair dan cara dapat uang Rp 2 juta jika tak terdaftar di pip.kemdikbud.go.id, di sini.

PIP Kemdikbud 2023 merupakan salah satu bantuan uang tunai yang diberikan oleh pemerintah untuk anak sekolah dari jenjang SD hingga SMA/sederajat dengan nominal Rp 225 ribu sampai Rp 1 juta.

Berdasarkan data terbaru di pip.kemdikbud.go.id, sudah ada 11,3 juta pemberian bantuan ini dari alokasi 17,9 juta siswa SD sampai SMA.

Dengan demikian, masih ada siswa yang belum mendapatkan bantuan uang hingga Rp 1 juta dari PIP Kemdikbud 2023 ini. Lantas, apa penyebabnya?

Baca Juga: NIK NISN Tak Terdaftar di pip.kemdikbud.go.id Bisa Dapat Uang PIP 1 Juta, Masukkan Nama dan Sekolah ke Sini

Simak juga informasi tentang cara untuk tetap dapat uang hingga Rp 2 juta jika tidak terdaftar sebagai penerima PIP Kemdikbud 2023 di pip.kemdikbud.go.id.

Dikutip BeritaDIY dari laman resmi Puslapdik Kemendikbudristek pada 20 Desember 2023, berikut ini beberapa penyebab PIP Kemdikbud 2023 belum cair:

1. Ternyata siswa tidak terdaftar sebagai penerima

2. Nomor rekening siswa berbeda

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x