Pemetaan Kompetensi Guru PAI Adalah Apa? Tujuan Dilaksanakan dan Contoh Soal PK Online

- 10 Mei 2023, 14:35 WIB
Ilustrasi - Pemetaan kompetensi guru PAI adalah apa, tujuan dilaksanakan dan contoh soal PK online persiapan sebelum pemetaan kompetensi.
Ilustrasi - Pemetaan kompetensi guru PAI adalah apa, tujuan dilaksanakan dan contoh soal PK online persiapan sebelum pemetaan kompetensi. /Pexels.com/Mikhail Nilov

A. Anak memahami bilangan dan angka tetapi masih terkait dengan obyek bersifat kongkrit (operasional konkrit) (Benar)
B. Pengamatan dan penginderaan yang intensif terhadap lingkunganya (sensomotor)
C. Dominasi pengamatan bersifat egosentris
D. Kemampuan mengoperasikan kaidah logika yang tidak terikat lagi dengan objek yang bersifat konkrit (operasional formal)

5. Kemampuan peserta didik untuk membina hubungan dan kemampuan memotivasi diri termasuk kecerdasan….

A. Kognitif
B. Sosial
C. Emosional (Benar)
D. moral

6. Seorang peserta didik selalu ingin mendominasi dalam suatu kelompok belajar. Dia tidak memberi kesempatan anggota lain untuk mengemukakan pendapat. Jika teman lain yang memimpin dan mengendalikan jalannya diskusi, ia memisahkan diri dan cenderung belajar sendiri.

Peserta didik tersebut mengalami permasalahan dalam perkembangan...

A. sosial-emosional (Benar)
B. kognitif
C. moral
D. spiritual

Baca Juga: Nominalnya Bikin Geleng-geleng! Guru Sertifikasi Dapat Durian Runtuh di Bulan INI, Puluhan Juta Masuk Rekening

7. Peserta didik telah memiliki moralitas benar-benar diinternalisasikan dan tidak didasarkan pada standar-standar orang lain. Dia mengenal tindakan moral alternatif, menjajaki pilihan-pilihan, dan kemudian memutuskan berdasarkan suatu kode moral pribadi.

Hal ini merupakan contoh perilaku moral-spiritual pada tahapan ...

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x