Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 190 Kegiatan 7.6 Aspek Kebahasaan Hasil Pengamatan: Semester 2

- 4 Februari 2023, 15:30 WIB
Ilustrasi - Kunci jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 SMP MTs halaman 190 Kegiatan 7.6 aspek kebahasaan hasil pengamatan teks sumpah pemuda, semester 2.
Ilustrasi - Kunci jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 SMP MTs halaman 190 Kegiatan 7.6 aspek kebahasaan hasil pengamatan teks sumpah pemuda, semester 2. /Tangkap layar Buku Bahasa Indonesia Kelas 8 buku.kemdikbud.go.id

Bangsa Indonesia khususnya dari golongan pemuda pada masa itu, tahun 1928, telah berhasil mewujudkan persatuan bangsa yang kemudian melahirkan ikrar bersama yang kita kenal dengan "Sumpah Pemuda".

Bangsa Indonesia yang pada waktu itu sedang menghadapi penjajah Belanda perlu bersatu untuk menghadapinya secara bersama-sama.

Bangsa Indonesia dapat mencapai kemerdekaannya yang telah diproklamasikan pada tanggal 17 Agustus 1945.

d. Aspek kebahasaan: kata teknis (istilah)

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 178 Kegiatan 7 1 Bagian A B: Dua Cuplikan Teks Persuasif

Hasil pengamatan:

  • Penjajah
  • Ikrar
  • Kemerdekaan
  • Proklamasi
  • Senjata

e. Aspek kebahasaan: konjungsi kausalitas

Hasil pengamatan:

Karena itulah (di paragraf 2).

f. Aspek kebahasaan: kata kerja mental

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin

Sumber: Buku Kemendikbud beritadiy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x