Doa dan Bacaan Surah Yasin Ayat 1-83 Untuk Dibaca Malam Jumat dalam Teks Arab, Latin, dan Artinya

- 29 Desember 2022, 09:45 WIB
Ilustrasi - Teks doa dan surah Yasin ayat 1-83 full serta keutamaan membaca pada malam Jumat.
Ilustrasi - Teks doa dan surah Yasin ayat 1-83 full serta keutamaan membaca pada malam Jumat. /PIXABAY/@Imenbonoise

BERITA DIY - Berikut ini doa dan teks surah Yasin ayat 1-83 full untuk dibaca pada malam Jumat. Tersaji dalam bacaan Arab, latin, dan artinya bahasa Indonesia.

Membaca surah Yasin merupakan amalan yang sangat dianjurkan bagi umat Islam, terkhusus pada malam Jumat.

Mengutip dari laman NU Jatim pada 29 Desember 2022, keutamaan membaca surah Yasin adalah diampuni dosanya pada saat itu juga oleh Allah SWT.

Bahkan secara detail disebutkan bahwa keutamaan membaca surah Yasin ialah diampunkan dosa-dosanya secara kontan pada malam saat membaca.

Baca Juga: Bacaan Tahlil NU Singkat dengan Tawasul dan Doa Setelah Tahlil, Begini Urutan Baca Tahlil Malam Jumat

NU Jatim mendasarkan keutamaan membaca surah Yasin tersebut pada hadits Rasulullah SAW berikut:

مَنْ قَرَأَ (يس) فِيْ لَيْلَةٍ ابْتِغَاءَوَجْهِ اللّٰهِ غُفِرَلَهُ فِيْ تِلْكَ الَّليْلَةِ

Artinya : Barang siapa yang membaca Yasin pada suatu malam dengan mengharap wajah Allah maka ia akan diampuni pada malam itu. (HR. Ad-Darimi)

Disebutkan dalam hadits di atas bahwa membaca surah Yasin 'pada suatu malam' memiliki keutamaan berupa diampuni dosanya oleh Allah SWT.

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x