Siswa SD - SMA Pemilik KIP Dapat PIP Kemdikbud 2023 hingga Rp1 Juta, Cek Daftar Penerima BLT Anak Sekolah

13 Maret 2023, 12:10 WIB
Ilustrasi - Siswa SD - SMA pemilik KIP dapat PIP Kemdikbud 2023 hingga 1 juta. Cek daftar penerima BLT anak sekolah login pip.kemdikbud.go.id. /Tangkapan layar: pip.kemdikbud.go.id

BERITA DIY - Simak di sini informasi siswa SD - SMA pemilik KIP dapat PIP Kemdikbud 2023 hingga 1 juta. Cek daftar penerima BLT anak sekolah login pip.kemdikbud.go.id.

Siswa SD - SMA yang memiliki Kartu Indonesia Pintar atau KIP dipastikan masuk daftar penerima BLT anak sekolah PIP Kemdikbud 2023 yang segera cair.

Sebagaimana diketahui kepemilikan Kartu Indonesia Pintar atau KIP memang menjadi salah satu syarat siswa SD - SMA menjadi penerima PIP Kemdikbud 2023.

Selain memiliki KIP, siswa SD - SMA dipastikan menjadi penerima PIP Kemdikbud 2023 dengan nominal BLT anak sekolah hingga Rp1 juta apabila memenuhi syarat sebagai berikut:

Baca Juga: Daftar Penerima PIP Kemdikbud 2023, Apakah Cair Maret? Pakai 2 Nomor dan 1 Berkas Ini Bisa Dapat BLT PIP

1. Memiliki Kartu Indonesia Pintar atau KIP

2. Berasal dari keluarga peserta Program Keluarga Harapan atau PKH

3. Berasal dari keluarga miskin dibuktikan dengan kepemilikan Kartu Keluarga Sejahtera atau KKS

4. Peserta Didik yang berstatus yatim piatu/yatim/piatu dari sekolah/panti sosial/panti asuhan

5. Peserta Didik yang terkena dampak bencana alam

Baca Juga: Nama Penerima PIP Kemdikbud 2023, Ini Kata Kemdikbud Terkait Tanggal Cair Uang Program Indonesia Pintar SD-SMA

Sayangnya hingga saat ini pemerintah belum mengumumkan BLT anak sekolah PIP Kemdikbud 2023 kapan cair.

Meski demikian PIP Kemdikbud 2023 dipastikan cair kepada siswa SD - SMA yang memenuhi syarat penerima di atas.

Adapun nominal BLT anak sekolah bantuan PIP Kemdikbud 2023 yang akan diterima siswa SD - SMA nantinya adalah sebagai berikut:

1. Siswa SD Rp450 ribu

Baca Juga: Cek Penerima PIP Kemdikbud 2023 di pip.kemdikbud.go.id, Uang Bantuan Cair Rp 1 Juta Usai Aktivasi Rekening

2. Siswa SMP Rp750 ribu

3. Siswa SMA Rp1 juta

Cara Cek Daftar Peneirma PIP Kemdikbud 2023

Siswa SD - SMA bisa ketahui apakah namanya terdaftar sebagai penerima PIP Kemdikbud 2023 atau tidak dengan login pip.kemdikbud.go.id.

Berikut cara cek daftar penerima PIP Kemdikbud 2023 tersebut:

Baca Juga: Cek Pencairan PIP Kemdikbud 2023, Ditransfer Maret ke SimPel BRI BNI? Siswa Pemilik NIK NISN Ini Cair Rp1 Juta

- Login pip.kemdikbud.go.id

- Ketik hasil perhitungan yang ada di kolom

- Klik cek penerima PIP

- Setelah itu akan muncul notifikasi apakah siswa yang bersangkutan termasuk penerima PIP atau tidak

Demikian informasi siswa SD - SMA pemilik KIP dapat PIP Kemdikbud 2023 hingga 1 juta. Cek daftar penerima BLT anak sekolah login pip.kemdikbud.go.id.***

Editor: Bagus Aryo Wicaksono

Tags

Terkini

Terpopuler