Kesal Jok Motor Rusak Akibat Dicakar Kucing? Ini 3 Cara Mencegahnya Mudah dan Hemat

- 2 November 2022, 23:51 WIB
Ilustrasi. Cara mencegah kucing mencakar jok motor secara mudah, sederhana dan hemat untuk motor Honda BeAT Anda lengkap penyebab dan alasan kucing mencakar jok motor.
Ilustrasi. Cara mencegah kucing mencakar jok motor secara mudah, sederhana dan hemat untuk motor Honda BeAT Anda lengkap penyebab dan alasan kucing mencakar jok motor. /PIXABAY/TeamK

BERITA DIY - Info cara mencegah kucing mencakar jok motor secara mudah, sederhana dan hemat untuk motor Honda BeAT atau Scoopy Anda lengkap penyebab dan alasan kucing cakar jok motor.

Seringkali kesal melihat jok motor rusak akibat dicakar kucing, simak cara mencegahnya mudah dan hemat.

Bekas cakaran kucing kerap di jok motor kerap menjadi masalah karena akan membuat tempat duduk menjadi kotor.

Terlebih saat hujan, jok motor yang dicakar kucing akan menyerap air yang membuat celana pengemudi kendaraan sepada motor bagian pantat menjadi basah.

Baca Juga: Cara Mengurus Balik Nama Motor dan Mobil Gratis 2022 Syarat KTP dan STNK Kendaraan Bekas Tanpa Biaya

Dan pada akhirnya, busa jok motor akan lebih rusak karena kemasukkan air.

Jok motor memang jadi sasaran empuk kucing mencakar.

Adapun alasan kucing mencakar di jok motor adalah untuk mengasah kuku mereka dan agar kukunya tidak kepanjangan.

Meski kebiasaan mengasah kuku bagi kucing adalah baik bagi kesehatan peliharaan, tapi jika dibiarkan akan merugikan pemilik motor.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x