Siapkan 7 Dokumen Ini untuk Daftar CPNS 2024, Jadwal Pendaftaran DIBUKA Tanggal Berapa? Cek Formasinya

- 24 Mei 2024, 19:20 WIB
Ketahui apa saja dokumen untuk daftar CPNS 2024 dan kapan dibuka.
Ketahui apa saja dokumen untuk daftar CPNS 2024 dan kapan dibuka. /Tangkap layar menpan.go.id

"Untuk pelaksanaan seleksi CASN tahun 2024, rencananya akan dilaksanakan mulai Bulan Juni atau Juli setelah instansi menerima Surat Keputusan Menteri PANRB tentang penetapan kebutuhan/formasi pegawai ASN," terang Menteri Anas, 3 Mei 2024 lalu.

Baca Juga: Rincian Formasi CPNS 2024 Sekolah Kedinasan, Terbanyak STAN! Catat Jadwal Pendaftarannya

Kemudian pada tanggal - tanggal awal Juli diharapkan sudah ada pengumuman terkait waktu dan lokasi Seleksi Kompetensi Dasar (SKD).

Sayangnya belum diketahui tanggal pasti kapan pembukaan pendaftaran CPNS 2024 tersebut. Meski demikian, bagi Anda yang ingin mendaftar seleksi CASN tahun ini bisa memulai mempersiapkan dokumen untuk daftar CPNS.

Dikutip dari buku panduan pendaftaran CPNS 2023, berikut 7 berkas yang harus dipersiapkan untuk daftar CASN 2024:

1. Kartu Keluarga

2. KTP atau surat keterangan dari dins kependudukan dan catatan sipil

3. Ijazah

4. Transkip nilai

5. Pas foto

Halaman:

Editor: Mufit Apriliani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah