Butuh Uang Cepat? Begini Cara Pinjam Uang di Aplikasi DANA Premium, Bisa Langsung Cair Rp2.000.000

- 16 April 2024, 15:23 WIB
Ilustrasi - Butuh Uang Cepat? Begini Cara Pinjam Uang di Aplikasi DANA, Langsung Cair Rp2.000.000.
Ilustrasi - Butuh Uang Cepat? Begini Cara Pinjam Uang di Aplikasi DANA, Langsung Cair Rp2.000.000. /Ist

Bagi yang sudah memiliki akun DANA Premium dan telah melakukan verifikasi KTP, proses pinjam uang di aplikasi DANA akan lebih mudah. Pengguna tidak perlu lagi mengunggah KTP untuk proses pinjaman uang.

Baca Juga: Trik Jitu Lolos Program Kartu Prakerja Gelombang 66, Bisa Cairkan Saldo DANA Rp700 Ribu Gratis dari Pemerintah

Cara pinjam uang melalui aplikasi DANA

Berikut adalah langkah-langkah untuk pinjam uang di aplikasi DANA:

1. Buka aplikasi DANA.

2. Pastikan akun yang digunakan sudah dalam status Premium.

3. Pilih opsi ‘Minta’ atau ‘Request’.

4. Tentukan jumlah nominal pinjaman yang diinginkan dengan klik ‘Set Amount’.

5. Masukkan jumlah nominal yang dibutuhkan, lalu klik ‘Lanjutkan’.

6. Anda bisa menulis catatan di ‘Tulis Catatan’ untuk memberi keterangan alasan peminjaman. 

7. Setelah langkah-langkah di atas, akan muncul QR Code pinjam uang DANA.

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah