Ternyata UMKM Masih Dapat BLT Rp2,4 Juta di 2024, Cek Penerima Bansos non BPUM BRI Tanpa Login eform.bri.co.id

- 19 Maret 2024, 12:35 WIB
Ilustrasi - UMKM masih dapat bansos Rp 2,4 juta di 2024, cek penerima BLT non BPUM BRI tanpa login eform.bri.co.id, berikut jenis bantuannya.
Ilustrasi - UMKM masih dapat bansos Rp 2,4 juta di 2024, cek penerima BLT non BPUM BRI tanpa login eform.bri.co.id, berikut jenis bantuannya. /Tangkap layar: eform.bri.co.id

- Punya Kartu Tanda Penduduk (KTP)

- Tergolong sebagai keluarga miskin

- Masuk dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS)

Baca Juga: CEK NIK KTP UMKM, Terdaftar Dapat BLT Rp 2,4 Juta Mulai Cair Lagi 2024 Tanpa BPUM BRI Eform.bri.co.id

- Selain PNS, pensiunan PNS, prajurit TNI, anggota Polri, karyawan BUMN atau BUMD

Kemudian BPNT 2024 disalurkan melalui rekening KKS dan Kantor Pos secara bertahap dengan nominal Rp 200 ribu per bulan.

Nantinya pelaku nama pelaku UMKM yang terdaftar BPNT 2024 akan muncul di DTKS Kemensos pada laman cekbansos.kemensos.go.id.

Anda dapat cek data penerima BPNT 2024 di link cekbansos.kemensos.go.id dengan mengunakan nama dan alamat, berikut caranya:

1. Buka browser di HP atau PC

2. Kunjungi laman cekbansos.kemensos.go.id

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x