Penerima BSU BPJS Ketenagakerjaan Wajib Tahu! Pemerintah Bagikan BLT Rp 600 Ribu Lagi CAIR Februari 2024

- 10 Februari 2024, 15:00 WIB
Ilustrasi. Penerima BSU BPJS Ketenagakerjaan wajib tahu hal berikut ini, pemerintah akan bagikan BLT RP 600 ribu lagi yang cair Februari 2024.
Ilustrasi. Penerima BSU BPJS Ketenagakerjaan wajib tahu hal berikut ini, pemerintah akan bagikan BLT RP 600 ribu lagi yang cair Februari 2024. /PIXABAY/IqbalStock

BERITA DIY - Bagi penerima BSU BPJS Ketenagakerjaan wajib tahu hal berikut ini, pemerintah akan bagikan BLT RP 600 ribu lagi yang cair Februari 2024.

Bantuan Subsidi Upah atau kerap disebut juga BSU BPJS Ketenagakerjaan merupakan salah satu program bansos yang cukup dinantikan untuk kembali cair pada tahun 2024 ini.

Sebagaimana diketahui dengan BSU BPJS Ketenagakerjaan tersebut, masyarakat terutama pekerja bisa dapat uang bantuan sebesar Rp 600 ribu.

Meski pada tahun ini BSU BPJS Ketenagakerjaan, akan tetapi pemerintah akan kembali memberikan BLT Rp 600 ribu kepada masyarakat.

Baca Juga: SELAMAT Dana BLT Rp 600.000 CAIR Februari 2024 Non BSU Kemnaker: Siapa Penerima Bansos Terbaru Pemerintah Ini?

Melalui program BLT Mitigasi Pangan pengganti BLT El Nino, sebanyak 18,8 juta keluarga akan menjadi penerima uang bantuan Rp 600 ribu.

Sebagai informasi, uang bantuan Rp 600 ribu tersebut adalah total BLT untuk penyaluran selama 3 bulan namun akan cair sekaligus di Februari 2024.

BLT Rp 600 ribu tersebut nantinya disalurkan dengan cara transfer ke rekening bagi penerima yang memiliki Kartu Keluarga Sejahtera (KKS).

Sedangkan bagi penerima yang tidak memiliki KKS maka bisa saja BLT bisa diambil melalui kantor Pos Indonesia.

Baca Juga: SELAMAT Anda Berhak Dapat BLT Rp 700 Ribu Cair di BNI BCA, Daftar ke Sini Tanpa BSU BPJS Ketenagakerjaan 2024

Lantas siapa saja yang akan menjadi penerima uang bantuan Rp 600 ribu dari pemerintah kali ini?

Karena sebagai pengganti BLT El Nino maka yang jadi penerima uang bantuan tersebut yaitu masyarakat dengan kategori miskin dan rentan miskin yang terdaftar di Data Terpadu Kesejahteraan Sejahtera (DTKS).

Selain itu penerima BLT Mitigasi Pangan juga harus masuk dalam daftar penerima bansos yang terdata di link cekbansos.kemensos.go.id yaitu:

  • Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT)
  • Program Keluarga Harapan (PKH)
  • BPNT dan PKH

Baca Juga: PEKERJA DAFTAR SEKARANG! BLT 2,4 Juta Cair ke 10 Juta Penerima Tanpa BSU BPJS Ketenagakerjaan, Cek Nama Kesini

Oleh karena itu bagi pekerja penerima BSU BPJS Ketenagakerjaan yang termasuk dalam kategori tersebut bisa saja dapat BLT Rp 600 ribu di bulan Februari 2024.

Perlu diketahui juga meski penyaluran di lakukan Februari 2024 ini, namun untuk tanggal berapa BLT Rp 600 ribu tersebut akan cair masih belum ada pengumuman resmi.

Demikian penjelasan penerima BSU BPJS Ketenagakerjaan wajib tahu hal berikut ini, pemerintah akan bagikan BLT RP 600 ribu lagi yang cair Februari 2024.***

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah