BSU BPJS Ketenagakerjaan 2024 Kapan Cair? Tanggal Pencairan Bansos Rp600.000 Bulan Februari

- 3 Februari 2024, 16:40 WIB
Ilustrasi. BSU BPJS Ketenagakerjaan 2024 kapan cair? Simak informasi bansos terbaru Rp600.000 dari pemerintah, akan disalurkan Februari tanggal berapa?
Ilustrasi. BSU BPJS Ketenagakerjaan 2024 kapan cair? Simak informasi bansos terbaru Rp600.000 dari pemerintah, akan disalurkan Februari tanggal berapa? /Pixabay/@iqbalnuril

Baca Juga: Cara Cek Apakah Dapat BSU, Pakai NIK KTP dan KK Ada Bantuan Rp 700 Ribu Bukan BLT Subsidi Gaji

Bansos tersebut diberikan kepada masyarakat sebagai mitigasi risiko pangan karena kenaikan harga dampak kemarau pajang.

Awalnya BLT ini akan disalurkan oleh pemerintah sebesar Rp200.000 per bulan untuk 3 bulan yaitu Januari-Maret 2024.

Akan tetapi kemudian pemerintah memutuskan akan disalurkan sekaligus pada bulan Februari 2024 ini.

Maka dari itu BLT yang akan cair kepada setiap keluarga penerima manfaat (KPM) dari bansos terbaru ini yaitu sebesar Rp600.000.

Baca Juga: PEKERJA Input NIK KTP ke Link Daftar Ini Agar BLT 2 Juta Cair di 2024 Tanpa Terdaftar BSU BPJS Ketenagakerjaan

Dilansir dari antaranews.com, setidaknya terdapat 18,8 juta KPM yang akan terima BLT Rp600.000 di bulan Februari 2024 ini.

Lantas akan cair pada Februari 2024 tanggal berapa? Terkait hal tersebut belum dapat dipastikan karena belum ada pengumuman resmi, selain itu waltu penyaluran di masing-masing wilayah jiga bisa berbeda-beda.

Demikian penjelasan BSU BPJS Ketenagakerjaan 2024 kapan cair, serta informasi bansos terbaru Rp600.000 dari pemerintah, akan disalurkan Februari tanggal berapa.***

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah