Minimal Gaji Segini, Karyawan Bisa Ajukan Pinjaman Online BPJS Ketenagakerjaan Cair Rp 25 Juta Tanpa Jaminan

- 3 Februari 2024, 09:30 WIB
Ilustrasi - Minimal gaji segini, karyawan bisa ajukan pinjaman online BPJS Ketenagakerjaan yang cair hingga Rp 25 juta tanpa jaminan.
Ilustrasi - Minimal gaji segini, karyawan bisa ajukan pinjaman online BPJS Ketenagakerjaan yang cair hingga Rp 25 juta tanpa jaminan. /Tangkap layar Instagram.com/@posindonesia.ig

11. Verifikasi pengajuan pinjaman, pastikan data yang diinput benar dan valid.

12. Selanjutnya, tinggal menunggu proses analisa.

13. Jika analisa selesai, akan ada penawaran pinjaman, klik “Terima Tawaran”.

14. Uang pinjaman online BPJS Ketenagakerjaan Dana Siaga akan cair ke rekening BRI atau RAYA.

Baca Juga: Selamat! BRI Beri Pinjaman Online Rp 25 Juta Tanpa Jaminan ke Karyawan INI, Begini Cara Daftar Lewat HP

Syarat pinjaman online BPJS Ketenagakerjaan

Sebelum ajukan pinjaman online BPJS Ketenagakerjaan, ketahui terdapat beberapa syarat yang perlu dipenuhi agar uang cair.

Salah satu syarat ada nominal minimal gaji karyawan. Berikut daftar syarat yang harus karyawan penuhi:

1. WNI peserta aktif BPJS Ketenagakerjaan.

2. Tidak mempunyai tunggakan iuran.

3. Usia maksimal 55 tahun memiliki KTP.

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah