Maaf, KUR BRI 2024 Tidak Dibuka Untuk Orang dengan Tanda Ini: Kredit Rp100 Juta Gagal Cair Gara-Gara Ini

- 6 Januari 2024, 18:20 WIB
Beberapa tanda orang yang tidak bisa mengajukan KUR BRI 2024.
Beberapa tanda orang yang tidak bisa mengajukan KUR BRI 2024. /Tangkap layar www.bri.co.id

2. Dokumen tidak lengkap

Adapun dokumen yang diminta merupakan syarat administrasi yang berupa fotocopy KTP, Kartu Keluarga, buku nikah, Surat Izin Usaha asli minimal dari kelurahan setempat, dan NPWP bagi nasabah yang mengajukan pinjaman di atas Rp 50 Juta.

3. Masih memiliki tunggakan pinjaman di bank lain

Calon debitur tidak diperkenankan masih memiliki kredit berjalan saat masa pengajuan KUR. Hal ini lantaran pihak BRI tidak menolerir tunggakan utang bagi calon debitur KUR BRI.

4. Riwayat kredit buruk

Ini terkain pengecekan skor BI Checking di laman Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Apakah calon debitur KUR BRI masuk dalam daftar hitam pemberian pinjaman atau tidak.

Jika nama nasabah sudah masuk ke daftar blacklist SLIK OJK maka otomatis pengajuan KUR BRI akan ditolak. Hal ini bisa terjadi karena nasabah memiliki riwayat kredit yang buruk.

Baca Juga: Syarat PNS dan PPPK Bisa Ajukan KUR BRI 2024 Pinjaman Uang Sampai Rp100 Juta Tanpa Jaminan

5. Agunan tidak sesuai

Jika ingin meminjam uang dengan jumlah besar lewat KUR BRI, pihak bank wajib meminta agunan atau surat berharga sebagai jaminan.

Halaman:

Editor: Bagus Aryo Wicaksono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah