Harga Emas Hari Ini 1 Gram Berapa? Cek Prediksi Harga Emas 24 Karat Lewat Grafik Logam Mulia Antam di Sini

- 5 Januari 2024, 09:01 WIB
Harga emas hari ini 1 gram berapa? Cek prediksi harga emas 24 karat lewat grafik Logam Mulia Antam di artikel ini.
Harga emas hari ini 1 gram berapa? Cek prediksi harga emas 24 karat lewat grafik Logam Mulia Antam di artikel ini. /Tangkap Layar/ Instagram.com/ @antamlogammulia

BERITA DIY - Simak informasi mengenai harga emas hari ini 1 gram berapa? Cek prediksi harga emas 24 karat lewat grafik Logam Mulia Antam di artikel ini.

Harga emas terbaru 5 Januari 2024 menjadi informasi yang penting untuk diketahui oleh masyarakat yang ingin membeli emas 24 karat Logam Mulia Antam.

Selain harga terbaru dari emas, prediksi harga emas juga tak kalah pentingnya yang bisa di cek melalui link grafik Logam Mulia Antam yang ada di akhir artikel ini.

Maka dari itu, di bawah ini ada informasi dari harga terbaru hari ini emas 1 gram 24 karat Logam Mulia Antam serta link grafik perubahan harganya.

Baca Juga: Harga Emas dan Perhiasan Semar Nusantara Hari Ini Terbaru 5 Januari 2024: Gelang Cincin 10K Jadi Rp 500 Ribuan

Harga Emas Terbaru Hari Ini

Berikut ini harga emas 24 karat Logam Mulia Antam 5 Januari 2024 resmi logammulia.com yang diperbarui setiap pukul 08.30 WIB.

  • 0,5 gram: Rp612.500
  • 1 gram: Rp1.125.000
  • 2 gram: Rp2.190.000
  • 3 gram: Rp3.260.000
  • 5 gram: Rp5.400.000
  • 10 gram: Rp10.745.000
  • 25 gram: Rp26.737.000
  • 50 gram: Rp53.395.000
  • 100 gram: Rp106.712.000
  • 250 gram: Rp266.515.000
  • 500 gram: Rp532.820.000
  • 1000 gram: Rp1.065.600.000

Baca Juga: Harga Emas dan Perhiasan Terbaru Semar Nusantara Hari Ini 5 Januari 2024: Anting 10K - 17K Jadi Rp 600 Ribuan

Itulah harga emas Logam Mulia Antam 24 karat yang bisa dijadikan pilihan untuk investasi jangka panjang bagi masyarakat.

Namun perlu diketahui bahwa harga emas hari ini masih bisa berubah sewaktu-waktu sesuai pemberitahuan resmi dari logammulia.com.

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah