Syarat Dapat BLT UMKM Tahap 3 Bantuan Rp 1,2 Juta, BPUM 2023 Kapan Cair?

- 14 Mei 2023, 08:59 WIB
Ilustrasi. Cara dan syarat dapat BLT UMKM tahap 3 cair 1,2 juta, BPUM kapan cair dan cara cek penerima BLT UMKM di link eform.bri.co.id/bpum pakai KTP.
Ilustrasi. Cara dan syarat dapat BLT UMKM tahap 3 cair 1,2 juta, BPUM kapan cair dan cara cek penerima BLT UMKM di link eform.bri.co.id/bpum pakai KTP. /PRMN/HO/BRI

1. Warga Negara Indonesia (WNI);

2. Memiliki Kartu Tanda Penduduk (KTP) Elektronik;

Baca Juga: Insentif BLT UMKM Rp700 Ribu Cair Tanpa Cek di Eform BPUM, Berikut Ini Cara Daftar Program Subsidi Modal Usaha

3. Memiliki Usaha Mikro yang dibuktikan dengan surat usulan calon penerima BPUM dari pengusul;

4. BPUM beserta lampirannya yang merupakan satu kesatuan;

5. Belum pernah menerima dana BPUM atau telah menerima dana BPUM tahun anggaran sebelumnya;

 

6. Pelaku Usaha Mikro tidak sedang menerima Kredit Usaha Rakyat (KUR);

7. Bukan Aparatur Sipil Negara, anggota Tentara Nasional Indonesia, anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia, pegawai BUMN, atau pegawai BUMD.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah