Login cekbansos.kemensos.go.id Cek Daftar Penerima Bansos PKH 2023: Input NIK KTP Lewat HP Dapat Rp600 Ribu

- 28 Maret 2023, 06:50 WIB
Ilustrasi - Login cekbansos.kemensos.go.id cek daftar penerima bansos PKH 2023. Input NIK KTP lewat HP dapat bantuan Rp600 ribu.
Ilustrasi - Login cekbansos.kemensos.go.id cek daftar penerima bansos PKH 2023. Input NIK KTP lewat HP dapat bantuan Rp600 ribu. /Pixabay/EmAji

BERITA DIY - Saat ini banyak yang cari cara cek bansos PKH lewat HP 2023, cek bansos PKH 2023 pakai KTP, dan cek penerima bansos 2023 Rp600 ribu login cekbansos.kemensos.go.id

Simak login cekbansos.kemensos.go.id cek daftar penerima bansos PKH 2023. Input NIK KTP lewat HP dapat Rp600 ribu.

Sebanyak 10 juta warga miskin dipastikan dapat bansos PKH 2023 yang cair di bulan Ramadhan ini.

Masyarakat yang menerima bansos PKH 2023 bulan Maret adalah yang memenuhi kriteria penerima Program Keluarga Harapan.

Baca Juga: Periksa Rekening, PKH Januari - Maret Rp750 Ribu Disalurkan Kemensos: Buruan Login cekbansos.kemensos.go.id

Kemensos (Kementerian Sosial) menetapkan bahwa penerima bansos PKH 2023 meliputi tujuh golongan warga miskin yakni ibu hamil, anak balita, siswa SD, siswa SMP, siswa SMA, lansia, dan difabel.

Adapun bantuan Program Keluarga Harapan yang sudah cair ini merupakan bagian bansos PKH 2023 tahap 1.

Untuk bansos PKH 2023 tahap 1 jadwal penyalurannya adalah pada bulan Januari, Februari, dan Maret.

Bagi masyarakat yang NIK KTP terdaftar sebagai penerima bansos PKH 2023, akan mendapatkan bantuan uang tunai sebesar Rp600 ribu hingga Rp750 ribu.

Baca Juga: Cek Sekarang! Pemilik NIK KTP Ini Masuk Penerima Bansos PKH 2023, BLT hingga Rp3 Juta Cair Maret

Untuk mengetahui cek daftar penerima bansos PKH 2023 dengan cara berikut ini:

- Buka browser HP

- Login ke cekbansos.kemensos.go.id

- Masukkan alamat dan nama lengkap sesuai yang tertera di KTP

- Tulis kode verifikasi yang muncul

- Klik cek data

- Setelah itu akan muncul pemberitahuan apakah Anda termasuk penerima bansos PKH 2023 atau tidak

Baca Juga: Login cekbansos.kemensos.go.id Cek Penerima Bansos PKH 2022-2023, BLT Rp3 Juta Daerah Ini Sudah Cair!

Jika terdaftar sebagai penerima bansos PKH 2023 akan mendapatkan bantuan dengan nominal berikut:

- Ibu hamil Rp750 ribu

- Anak balita Rp750 ribu

- Siswa SD Rp225 ribu

- Siswa SMP Rp375 ribu

- Siswa SMA Rp500 ribu

- Lansia Rp600 ribu

- Difabel Rp600 ribu

Baca Juga: Buka Link Cekbansos.kemensos.go.id, Cek Penerima Bansos Sembako BPNT 2023 dan PKH Tahap 1 Lewat HP

Warga miskin yang menerima bansos PKH 2023 tahap 1 nantinya akan kembali dapat bantuan Program Keluarga Harapan pada tahap 2, 3, dan 4.

Menurut jadwalnya, bansos PKH 2023 tahap 2 akan cair mulai dari bulan April dan disalurkan di bulan Mei hingga Juni.

Dikarenakan jadwal pencairan bansos PKH 2023 di setiap daerah berbeda, Anda yang merupakan penerima Program Keluarga Harapan bisa cek status bantuan di wilayah Anda melalui RT/RW atau Kepala Desa/Kelurahan setempat.

Demikian informasi login cekbansos.kemensos.go.id cek daftar penerima bansos PKH 2023. Input NIK KTP lewat HP dapat Rp600 ribu.***

Editor: Bagus Aryo Wicaksono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x