Tabel KUR Mandiri 2024 Pinjaman Rp 40 Juta, Ini Cara Pengajuan, Syarat Pinjaman, dan Besar Bunganya!

- 1 Mei 2024, 14:42 WIB
Tabel KUR Mandiri 2024 pinjaman Rp 40 juta. Ini cara pengajuan, syarat pinjaman, serta besar bunganya!
Tabel KUR Mandiri 2024 pinjaman Rp 40 juta. Ini cara pengajuan, syarat pinjaman, serta besar bunganya! /Tangkap layar www.bankmandiri.co.id

BERITA DIY - Berikut ini adalah daftar tabel KUR Mandiri 2024 untuk pinjaman Rp 40 juta. Simak di sini tata cara pengajuan, syarat pinjaman, serta besar bunganya. 

Masih ada kesempatan untuk mencari modal bagi para pelaku usaha UMKM atau sejenisnya. Ajukan sekarang lewat KUR Mandiri 2024. 

Bagi yang belum tahu, Kredit Usaha Rakyat atau yang disingkat menjadi KUR ini merupakan sebuah program pembiayaan atau kredit yang disubsidi oleh pemerintah.

KUR ini bisa menjadi opsi atau alternatif bagi para pencari modal, lantaran bunga yang ditawarkan cukuplah rendah. 

Pemerintah memberikan KUR ini guna untuk membantu perkembangan usaha dan ekonomi para pelaku usaha atau pengusaha mikro dan sejenisnya. 

Baca Juga: Limit Pinjaman Rp 500 Juta KUR Mandiri 2024, Cek Persyaratan Kredit, Dokumen Pengajuan dan Bunganya

Cara Pengajuan KUR Mandiri 

Banyak yang bertanya tentang bagaimana cara pengajuan pinjaman KUR Mandiri. Para pencari modal pun bisa mengajukannya dengan mudah. 

Cara pengajuannya adalah dengan datang langsung ke kantor Bank Mandiri terdekat. Lakukan pengajuan pinjaman ke bagian Customer Service dengan membawa persyaratan yang dibutuhkan. 

Ikuti instruksi dari petugas dan pengajuan pinjaman akan segera diproses oleh bank Mandiri tersebut. 

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah