Tabel Angsuran KUR BRI 2023 Bunga 6-9 Persen Pinjam Rp100 Juta Langsung Cair, 3 Jenis KUR dan Syarat Pengajuan

- 11 Maret 2023, 08:00 WIB
Ilustrasi. Syarat ajukan KUR BRI 2023 dengan bunga 6 persen langsung cair dan kenali 3 jenis KUR dan syarat pengajuannya di sini.
Ilustrasi. Syarat ajukan KUR BRI 2023 dengan bunga 6 persen langsung cair dan kenali 3 jenis KUR dan syarat pengajuannya di sini. /BERITA DIY/IRSA ARDIA

Bunga tersebut bisa naik untuk pinjaman selanjutnya dengan lebih besar dari sebelumnya. Sebut saja pinjaman yang kedua akan naik 1 persen, maka yang awalnya 6 persen menjadi 7 persen, pinjaman ketiga dikenakan bunga 8 persen hingga naik 9 persen bunga angsurannya.

 

Baca Juga: Angsuran KUR BRI Rp 50 Juta dan Rp 100 Juta Bunga Pinjaman KUR BRI 2023 Terbaru, Cek Tabel atau Daftar di Sini

Melalui kanal YouTube resmi Kementerian Kelautan dan Perikanan, Asep Nugraha Sukma selaku Vice President Micro Sales memberikan kabar gembira berupa jadwal dibuka KUR BRI 2023 periode ini.

Dari keterangan Asep lewat forum online, KUR BRI 2023 sudah dibuka sedari Senin, 6 Maret 2023 yang akan bisa diproses secara langsung dan cepat.

Karena itu bagi calon debitur yang ingin melakukan transaksi pinjaman seperti Rp50 juta dan ingin cair cepat, ketahuilah 3 jenis KUR dan cara pengajuannya serta beberapa syarat yang harus dipersiapkan.

Jadwal KUR BRI 2023 telah dibuka secara resmi, sebaiknya masyarakat yang ingin mengajukan pinjaman baik individu sebagai pelaku usaha UMKM atau lainnya segera mendatangi kantor unit cabang Bank BRI terdekat.

Baca Juga: Modal Punya KTP Bisa Pinjam KUR BRI hingga Rp 50 Juta, Cek Cara Pengajuan agar Lolos Survey Bank

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x