Bansos PKH Tahap 1 2023 Segera Cair di Kantor Pos, Cek Data Penerima Terbaru di Link cekbansos.kemensos.go.id

- 4 Maret 2023, 19:10 WIB
Ilustrasi - Bansos PKH Tahap 1 Tahun 2023 segera cair di kantor pos berikut cara cek penerima terbaru di link cekbansos.kemensos.go.id.
Ilustrasi - Bansos PKH Tahap 1 Tahun 2023 segera cair di kantor pos berikut cara cek penerima terbaru di link cekbansos.kemensos.go.id. /PIXABAY/iqbalnuril

BERITA DIY - Simak informasi bansos PKH tahap 1 tahun 2023 akan segera cair di Kantor Pos lengkap dengan cara cek data penerima terbaru di link cekbansos.kemensos.go.id, berikut ini.

Program bantuan sosial (bansos) Program Keluarga Harapan (PKH) tahap 1 tahun 2023 diprediksi akan segera cair pada bulan Maret 2023 ini di Kantor Pos.

Prediksi pencairan bansos PKH tahap 1 2023 ini mengacu pada jadwal pencairan bansos PKH pada tahun 2022 yang lalu di mana penyaluran tahap 1 dilakukan pada bulan Januari hingga Maret.

 

Selain itu, Menteri Sosial, Tri Rismaharini juga baru saja merilis skema penyaluran bansos PKH dan BPNT untuk masyarakat pada Kamis, 2 Maret 2022 kemarin.

Baca Juga: Brosur KUR Mandiri 2023 Dana Pinjaman Uang Cair Rp50 Juta sampai Rp100 Juta Lengkapi Syarat Dokumen Ini

Dilansir dari laman kemensos.go.id, Kemensos dan Kementerian BUMN menyepakati skema penyaluran bansos PKH dan BPNT akan melalui Bank Himbara dan PT Pos Indonesia.

Halaman:

Editor: Sani Charonni

Sumber: kemensos.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x