KUR BSI 2023 Rp 500 Juta Dibuka: Syarat Dokumen, Jenis Pinjaman & Cara Pengajuan Online via Salam Digital

- 13 Februari 2023, 13:10 WIB
Info KUR BSI 2023 dibuka hari ini, Senin 13 Februari 2023 lengkap plafon Rp 500 juta, apa saja syarat - dokumen pinjam uang, jenis pinjaman dan cara pengajuan KUR BSI online untuk UMKM di aplikasi Salam Digital.
Info KUR BSI 2023 dibuka hari ini, Senin 13 Februari 2023 lengkap plafon Rp 500 juta, apa saja syarat - dokumen pinjam uang, jenis pinjaman dan cara pengajuan KUR BSI online untuk UMKM di aplikasi Salam Digital. /Tangkap layar YouTube.com/BSI Group

Apa saja jenis KUR BSI 2023?

KUR BSI 2023 diberikan dengan limit pinjaman minimal Rp 5 juta hingga plafon maksimal Rp 500 juta dengan tanpa biaya administrasi serta provisi.

KUR BSI 2023 punya 3 jenis Kredit Usaha Rakyat yakni BSI KUR Super Mikro, KUR Mikro dan KUR Kecil tahun ini dengan sejumlah syarat yang berbeda-beda.

Baca Juga: Ini Cicilan KUR Mandiri Rp 25 juta Tanpa Jaminan Bunga 6 Persen Tenor 1 hingga 5 Tahun

- BSI KUR Super Mikro

BSI KUR Mikro merupakan pinjaman tanpa jaminan ditujukan kepada para pelaku Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) untuk memenuhi modal kerja dan investasi dari Rp 5 juta hingga Rp 10 juta lengkap tenor 1 - 5 tahun.

- BSI KUR Mikro

Ditujukan kepada para UMKM untuk modal kerja dan investasi dengan plafon dari Rp 10 juta hingga Rp 50 juta dengan jangka waktu cicilan 1 - 5 tahun, Mikro KUR BSI adalah pinjaman tanpa jaminan.

 

- BSI KUR Kecil

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x