Info BSU 2022: 6 Nomor CS Ini Bisa Dihubungi Kalau Status Karyawan Belum Berubah Jadi 'Penerima'

- 19 November 2022, 20:18 WIB
Cek status penerima BSU 2022 di link SIAPkerja. Jika belum berubah, silakan hubungi 6 nomor CS ini.
Cek status penerima BSU 2022 di link SIAPkerja. Jika belum berubah, silakan hubungi 6 nomor CS ini. /Tangkap layar Instagram.com/ @posindonesia.ig

Baca Juga: Sistem Baru BSU Tahap 8 2022 Ditransfer Kemana, Ini Cara Cek Subsidi Upah Masuk Rekening atau di Kantor Pos

Pertama, ada kendala teknis. Biasanya, kendala teknis yang dihadapi karyawan ialah nomor rekening yang dimiliki sudah nonaktif.

Sebagai informasi, pencairan BSU dilakukan melalui rekening Bank Himbara, yakni BNI, BRI, BTN, Mandiri, dan BSI.

Selain melalui Kantor Pos, pencairan BSU memang bisa dilakukan melalui rekening Bank Himbara.

Karena itu, segera ketahui bahwa rekening Anda di Bank Himbara apakah aktif atau nonaktif.

Baca Juga: BSU Rp 600 Ribu Cair ke 11 Juta Pemilik KTP dengan 5 Ciri Ini, Cek Status Penerima di kemnaker.go.id pakai NIK

Jika ternyata nonaktif, segera aktifkan rekening tersebut sehingga bisa jadi mengubah status BSU di link SIAPkerja jadi "penerima".

Apabila masih kebingungan, silakan hubungi 6 nomor CS yang tersaji berikut ini:

1. CS Mandiri: 14000

2. CS BSI: 140 40

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah