Apa Itu Pinjaman KUR BRI? Ini Syarat dan Cara Pengajuan Pinjaman Secara Online Maupun Offline Tanpa Jaminan

- 6 Oktober 2022, 15:06 WIB
Ilustrasi - Berikut penjelasan layanan pinjaman KUR BRI 2022, disertai syarat dan cara pengajuan pinjaman tanpa jaminan secara online maupun offline.
Ilustrasi - Berikut penjelasan layanan pinjaman KUR BRI 2022, disertai syarat dan cara pengajuan pinjaman tanpa jaminan secara online maupun offline. /UNSPLASH/@ep_petrus

BERITA DIY - Simak penjelasan terkait apa itu layanan pinjaman KUR BRI 2022, lengkap dengan syarat dan cara pengajuan pinjaman tanpa jaminan.

Syarat dan cara pengajuan pinjaman KUR BRI 2022 yang dijelaskan di sini dapat dilakukan secara online maupun offline.

Pinjaman KUR atau Kredit Usaha Rakyat menjadi salah satu layanan dari program bank di Indonesia, di mana BRI juga menyediakan layanan tersebut

Diketahui pinjaman KUR BRI merupakan salah satu layanan yang kerap menjadi andalan pelaku usaha Indonesia dalam menjalankan bisnisnya.

Baca Juga: Cara Mengajukan Pinjaman KUR BRI 2022 Tanpa Jaminan, Ini Syarat Pinjaman hingga 100 Juta Serta Tabel Angsuran

Melalui pinjaman KUR, bank BRI akan menawarkan bunga hingga 6 persen untuk jangka waktu pelunasan 3-5 tahun sesuai dengan jenis pinjaman KUR yang diambil.

Cara Mengajukan Secara Online dan Offline

Bagi pengusaha di Indonesia yang membutuhkan pinjaman tanpa jaminan, maka mengajukan ke layanan pinjaman KUR BRI bisa menjadi salah satu opsi.

Melalui pinjaman KUR BRI maka masyarakat yang berprofesi sebagai pengusaha bisa mendapatkan pinjaman hingga Rp 100 juta.

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x