Cara Daftar Online Penerima PKH Rp3 Juta via Aplikasi Cek Bansos, Berkas Pendaftaran Cuma KK, KTP, Foto Selfie

- 30 September 2022, 12:56 WIB
Ilustrasi. Cara daftar usulan penerima PKH Rp 3 juta di aplikasi Cek Bansos lengkap berkas pendaftaran.
Ilustrasi. Cara daftar usulan penerima PKH Rp 3 juta di aplikasi Cek Bansos lengkap berkas pendaftaran. /FREEPIK/pch.vector

BERITA DIY - Simak di sini cara daftar online Program Keluarga Harapan (PKH) secara online via aplikasi Cek Bansos. Penerima bisa dapat bantuan hingga Rp 3 juta.

Persiapkan juga berkas pendaftaran untuk daftar online mulai dari KK, KTP hingga foto selfie. Cara lengkap pendaftaran via aplikasi Cek Bansos baca artikel sampai habis.

Kementerian Sosial (Kemensos) telah mengembangkan menu baru di aplikasi Cek Bansos bernama Usul dan Sanggah.

Pemutakhiran ini ditujukan sebagai perbaikan atau update terbaru data penerima bantuan sosial di bawah naungan Kemensos.

Baca Juga: Kabar PKH Hari Ini 2022, Siap-siap Bansos Tahap 4 Segera Cair Cek Online Nama Penerima untuk Pencairan Bantuan

Melalui aplikasi Cek Bansos lewat menun Usul dan Sanggah ini, masyarakat bisa dapatkan bantuan sosial mulai dari PKH, BPNT, hingga yang terbaru BLT BBM.

Menu Sanggah dapat digunakan untuk membuat laporan atau sanggahan terkait data penerima bantuan yang tidak memenuhi syarat bansos.

Sedangkan menu usul dapat dipakai untuk memberikan masukan data penerima baru yang memenuhi syarat bansos.

Adapun syarat penerima bansos dari Kemensos adalah:

Baca Juga: Bansos PKH Tahap 4 Cair Kapan? Begini Cara Cek dan Syarat Cairkan Bantuan hingga Rp 750 Ribu untuk Ibu Hamil

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x