Daftar Kartu Prakerja Gelombang 45 Pakai Cara Anti Gagal Ini, Berikut Syarat Dapat BLT Rp 2,4 Juta

- 10 September 2022, 12:25 WIB
Cara anti gagal dalam daftar Kartu Prakerja Gelombang 45 dalam ulasan ini dilengkapi syarat dapat BLT 2,4 juta.
Cara anti gagal dalam daftar Kartu Prakerja Gelombang 45 dalam ulasan ini dilengkapi syarat dapat BLT 2,4 juta. /ANTARA FOTO/Muhammad Bagus Khoirunas

BERITA DIY - Simak cara anti gagal dalam daftar Kartu Prakerja Gelombang 45 dalam ulasan ini dilengkapi syarat dapat BLT 2,4 juta.

Manajemen Kartu Prakerja sudah mengumumkan siapa saja pendaftar yang lolos pada pendaftaran Gelombang 44.

Biasanya, melihat pola dua gelombang terakhir, pendaftaran gelombang baru akan dibuka pada hari Minggu.  

Oleh karena itu ada potensi pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 45 akan dibuka besok, Minggu, 11 September 2022.

Baca Juga: Cara Cek Hasil Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 44, Login Dashboard www.prakerja.go.id dan Masukkan Data Ini!

Bagi yang belum sempat daftar atau gagal di Kartu Prakerja Gelombang 44, jangan berkecil hati.

Lebih baik siap-siap untuk mendaftarkan diri pada pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 45 yang kemungkinan segera dibuka.

Adapun cara anti gagal dalam daftar Kartu Prakerja Gelombang 45 yaitu:

1. Buat akun di link prakerja.go.id

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x