Pengumuman Kartu Prakerja Gelombang 41 Kapan? Begini Cara Cek Hasil Seleksi dan Ciri Peserta yang Lolos

- 18 Agustus 2022, 10:40 WIB
Ketahui pengumuman Kartu Prakerja Gelombang 41 kapan, cara cek hasil seleksi dan ciri peserta lolos pendafatraan di sini.
Ketahui pengumuman Kartu Prakerja Gelombang 41 kapan, cara cek hasil seleksi dan ciri peserta lolos pendafatraan di sini. /Tangkap layar instagram.com/prakerja.go.id

BERITA DIY - Berikut informasi pengumuman Kartu Prakerja Gelombang 41 kapan dan cara cek hasil seleksi serta ciri peserta yang lolos.

Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 41 telah ditutup pada hari Selasa, 16 Agustus 2022.

Para peserta yang telah mengikuti pendaftaran tinggal menunggu pengumuman hasil seleksi Kartu Prakerja Gelombang 41.

Nantinya, pengumuman Kartu Prakerja Gelombang 41 akan diumumkan melalui SMS, email, serta dashboard akun www.prakerja.go.id.

Baca Juga: Login www.prakerja.go.id Ini Ciri-ciri Lolos Kartu Prakerja Gelombang 41 dan Cara Dapat Uang Rp 2,5 Juta

Lalu kapan pengumuman Kartu Prakerja Gelombang 41?

Sebagaimana diketahui, pengumuman Kartu Prakerja Gelombang 41 akan dilakukan dalam waktu dua sampai tiga hari setelah pendaftaran tutup.

Karena pendaftaran ditutup pada hari Selasa, 16 Agustus 2022, pengumuman Kartu Prakerja Gelombang 41 kemungkinan akan diumumkan pada Jumat, 19 Agustus 2022.

Perlu diketahui bahwa pengumuman Kartu Prakerja Gelombang 41 bisa saja lebih cepat atau lebih lama tergantung kebijaksanaan pihak panitia.

Baca Juga: Perkiraan 10 Kriteria yang Lolos Peserta Kartu Prakerja Gelombang 41, Cek dengan Login ke Dashboard Akun

Bagaimana cara cek hasil seleksi Kartu Prakerja Gelombang 41?

Untuk mengetahui hasil seleksi Kartu Prakerja Gelombang 41 bisa melalui SMS, email, dan dashboard akun www.prakerja.go.id.

Pengumuman hasil seleksi Kartu Prakerja Gelombang 41 akan dikirimkan kepada peserta secara langsung.

Melalui notifikasi tersebut peserta yang ikut pendaftaran bisa mengetahui apakah lolos dalam pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 41 atau tidak.

Baca Juga: Cek Hasil Kartu Prakerja Gelombang 41 Sekarang, Daftar Peserta Lolos Dapat 3 Tanda Ini Tak Perlu Cek Dashboard

Apa ciri peserta Kartu Prakerja Gelombang 41 yang lolos?

1. Warga Negara Indonesia berusia di atas 18 tahun

2. Bukan pelajar atau mahasiswa

3. Bukan ASN

4. Bukan kepala desa dan staff pemerintah desa

5. Bukan karyawan BUMN/BUMD

6. Bukan anggota TNI

7. Bukan penerima bansos

8. Bukan anggota DPR/DPRD/DPD

9. Bukan anggota Polri

10. Maksimal 2 NIK dalam 1 KK

Baca Juga: Jangan Berharap! Golongan Ini Tidak Akan Lolos Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 41, Cek Daftarnya di Sini

Sebagai informasi tambahan, peserta yang lolos Kartu Prakerja Gelombang 41 nanti akan dapat insentif sejumlah Rp3,55 juta.

Bantuan terdiri dari saldo pelatihan Rp1 juta, inesntif pokok Rp2,4 juta, dan insentif tambahan Rp150 ribu.

Demikian penjelasan pengumuman Kartu Prakerja Gelombang 41 kapan dan cara cek hasil seleksi serta ciri peserta yang lolos.***

Editor: Bagus Aryo Wicaksono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x