Syarat dan Cara Mencairkan Bantuan BPNT Rp600 Ribu, Cek Online di Laman Kemensos Cekbansos.kemensos.go.id

- 25 Maret 2022, 21:00 WIB
Ilustrasi - Syarat dan cara mencairkan bantuan BPNT Rp600 ribu, cek online di laman resmi Kemensos cekbansos.kemensos.go.id.
Ilustrasi - Syarat dan cara mencairkan bantuan BPNT Rp600 ribu, cek online di laman resmi Kemensos cekbansos.kemensos.go.id. /instagram.com/@kemensosri

BERITA DIY - Berikut informasi syarat dan cara mencairkan bantuan BPNT Rp600 ribu, cek online di cekbansos.kemensos.go.id.

Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) dari pemerintah masih bisa dicairkan sekarang, tentu dengan syarat yang ditentukan pemerintah.

Syarat untuk bisa mendapatkan bantuan BPNT Rp600 ribu salah satunya masyarakat harus tergolong sebagai KPM dan terdaftar di DTKS Kemensos.

Baca Juga: Info BLT Subsidi Gaji 2022 Kapan Cair, Cara Pekerja Dapat Rp 2,4 Juta Cair Mulai Maret Melalui BLT BPNT 2022

Bantuan senilai Rp600 ribu BPNT dari pemerintah ini akan disalurkan secara tunai dan cara mencairkannya sedikit berbeda dari yang sudah-sudah.

KPM yang memenuhi syarat dan terdaftar namanya di laman cekbansos.kemensos.go.id bisa mencairkan tunai BPNT 2022 melalui Kantor Pos.

Untuk cara mencairkan bantuan BPNT Rp600 ribu, langkah pertama ialah cek daftar nama di laman resmi Kemensos.

Baca Juga: BPNT 2022: Syarat Penerima Bantuan, Cara Mencairkan, dan Cek Bansos Sembako di cekbansos.kemensos.go.id

Kemudian, jika terdaftar sebagai penerima BPNT 2022 KPm bisa mengunjungi Kantor Pos dengan membawa dokumen seperti surat tanda terima, KTP hingga KK.

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah