BLT Subsidi Gaji DIberikan ke 7 Provinsi Baru Ini, Cek Bocoran Jadwal Kapan BSU Tahap 6 Cair Bulan November

- 14 November 2021, 07:00 WIB
Simak tujuh daftar Provinsi baru yang bakal menerima BLT Subsidi Gaji beserta bocoran jadwal kapan BSU tahap 6 cair bulan November.
Simak tujuh daftar Provinsi baru yang bakal menerima BLT Subsidi Gaji beserta bocoran jadwal kapan BSU tahap 6 cair bulan November. /Tangkap layar bsu.kemnaker.go.id

BERITA DIY - Simak daftar tujuh Provinsi baru yang bakal menerima BLT Subsidi Gaji beserta bocoran jadwal kapan BSU tahap 6 cair bulan November. Adapun bantuan diberikan kepada kelompok karyawan sebesar Rp1 juta per individu.

Kemnaker memusatkan pemberian bantuan kepada karyawan/buruh/pekerja tertentu pada program bantuan subsidi gaji/upah (BSU) atau sering disebut dengan BLT SUbsidi Gaji.

Sebelumnya Kemnaker hanya berikan BSU kepada karyawan yang bekerja di wilayah PPKM Level 3 dan Level 4 karena paling terdampak oleh pandemi. Berdasarkan Permenaker Nomor 16 Tahun 2021, hanya ada 28 Provinsi yang terdaftar menjadi target BLT Subsidi Gaji.

Baca Juga: BSU November 2021 Cair Rp 1 Juta, Ini Cara Lapor jika Tak Terdaftar BLT Subsidi Gaji di BPJS Ketenagakerjaan

Kabar baiknya karena level PPKM telah turun dan mengikuti kondisi terbaru, BSU akan diperluas ke seluruh Provinsi di seluruh Indonesia. 

Adapun syarat lainnya yang sudah pasti adalah Warga Negara Indonesia dibuktikan dengan Nomor Induk Kependudukan.

Status BPJS Ketenagakerjaan aktif sampai dengan 30 Juni 2021, sebab data dari BPJS digunakan untuk penetapan calon penerima.

Baca Juga: Ingin Dapat BSU Rp 1 Juta? Cek 4 Tanda Lolos Jadi Penerima BLT Subsidi Gaji Tahap 5 Bulan November 2021

Dari segi gaji, BSU menetapkan batas ambang upah maksimal Rp3,5 juta dengan pengecualian wilayah yang memiliki UMP/UMP di atas nilai tersebut.

Maka bagi pekeria di beberapa wilayah, penetapan batas maksimal gaji ditentukan melalui nilai UMR/UMP yang dibulatkan ke ratus ribuan ke atas.

Halaman:

Editor: Inayah Bastin Al Hakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x