Belum Dapat BST Kemensos? Ini Cara Daftar Menjadi Penerima Melalui Aplikasi agar Dapat Bantuan Rp 600 Ribu

- 7 September 2021, 11:10 WIB
ILUSTRASI - Cara daftar menjadi penerima BST Kemensos.
ILUSTRASI - Cara daftar menjadi penerima BST Kemensos. /PIXABAY/EmAji

Lalu pilih menu 'Daftar Usulan' dalam menu tersebut Anda dapat mengusulkan atau melakukan pendaftaran bagi diri sendiri maupun keluarga yang masuk dalam satu Kartu Keluarga yang sama.

Baca Juga: Sikat Bosku! 5,9 Juta KK Dapat Beras dan BST Rp600 Ribu di September 2021, Begini Cara Daftar Bansos Kemensos

Selanjutnya, isi beberapa kolom tentang identitas diri yang akan didaftarkan. Setelah itu, pilih jenis bansos akan dilakukan pendaftaran sebagai penerima. 

Kemudian sistem akan menunjukkan data Anda mulai dari Kartu Keluarga dan NIK serta dilakukan pencocokan data yang dimiliki dalam disdukcapil sesuai domisili Anda.

Selain itu, setelah melakukan pendaftaran, Anda juga dapat melakukan cek penerima BST Kemensos tersebut melalui laman resmi. Laman resmi yang dapat digunakan adalah cekbansos.kemensos.go.id.

Baca Juga: BST Kemensos Rp 600 Ribu Cair via Kantor Pos, Ini Tanda Lolos dan Cek Penerima di cekbansos.kemensos.go.id

Pemerintah melalui Kemensos sendiri telah memastikan bahwa penyaluran bantuan BST ini akan kembali dilanjutkan pada September 2021. Pasalnya sampai saat ini belum mencapai target penerima yang mendapat bantuan.

Targer penerima bantuan yang telah ditetapkan sejak awal tahun 2021 mencapai 10 juta penerima. Sehingga kini penyaluran bantuan masih terus dilakukan di berbagai daerah di Indonesia.

Demikianlah cara melakukan pendaftaran secara online melalui aplikasi untuk mendapatkan BST Kemensos Rp 600 ribu dan beras 10 kg.***

Halaman:

Editor: Muhammad Naufal Alyaa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x