Cara Cek Penerima BLT Dana Desa dan Syarat Agar Dapat Bantuan Rp300 Ribu, Buka sid.kemendesa.go.id

- 16 Juni 2021, 17:50 WIB
BLT Dana Desa Rp300 ribu cair Juni. Cek daftar penerima di sid.kemendesa.go.id.
BLT Dana Desa Rp300 ribu cair Juni. Cek daftar penerima di sid.kemendesa.go.id. /Tangkap Layar: sid.kemendesa.go.id

3. Kehilangan pekerjaan karena pandemi Covid-19.

4. Memiliki keluarga yang sakit kronis atau rentan sakit menahun.

5. Tercatat sebagai penerima bantuan BLT Dana Desa di tingkat RT/RW atau Desa/Kelurahan.

Baca Juga: Cara Dapat BLT Dana Desa Alternatif Lain BPUM Tahap 3 dan Bansos BST, Cek Penerima BLT di sid.kemendesa.go.id

Cara Cek Daftar Penerima BLT Dana Desa

1. Buka laman sid.kemendesa.go.id.

2. Pada halaman beranda pilih pencarian data desa.

3. Pilih pencarian data desa “Berdasarkan Nama Desa”.

4. Masukkan nama desa dan klik enter.

Baca Juga: BLT Dana Desa Rp300 Ribu Cair Jika Memenuhi Syarat Ini, Cek Daftar Penerima Bantuan di sid.kemendesa.go.id

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah