Persyaratan Wajib KUR Mandiri 2024 Bisa Pinjam Uang Rp 100 Juta Bunga Rendah, Cek Simulasi Cicilan Terbaru

28 Mei 2024, 16:00 WIB
Persyaratan wajib KUR Mandiri 2024 bisa pinjam uang Rp 100 juta bunga rendah, cek simulasi cicilan terbaru dari Bank Mandiri. /ANTARA FOTO/NOVRIAN ARBI/Edited BERITA DIY

BERITA DIY - Berikut informasi persyaratan wajib KUR Mandiri 2024 bisa pinjam uang Rp 100 juta bunga rendah, cek simulasi cicilan terbaru dari Bank Mandiri.

Bagi pelaku usaha dan UMKM, mendapatkan tambahan modal menjadi hal penting untuk melancarkan bisnis yang dijalani.

Solusi tepat mendapatkan modal jika kesulitan mencari investor yakni dengan meminjam uang di bank pemerintah.

Melalui bank pemerintah, Anda bisa mendapatkan bunga rendah dengan penawaran menarik setiap meminjam uang.

Baca Juga: Syarat KUR Mandiri 2024 Tanpa Jaminan Apa Saja, Pinjam Uang Rp 10 Juta Angsuran 800 Ribuan

KUR Mandiri 2024

Salah satu cara mendapatkan pinjaman tersebut dengan mengajukan pinjaman Kredit Usaha Rakyat (KUR).

Bank Mandiri memiliki pilihan KUR Mandiri 2024 yang sudah dibuka sejak awal tahun ini dengan pengajuan pinjaman mudah.

KUR Mandiri 2024 memiliki limit pinjaman sampai RP 500 juta dengan pilihan jenis KUR yang banyak sudah tersedia.

Perlu diketahui agar pengajuan pinjaman lebih mudah acc, Anda perlu memenuhi persyaratan wajib dari KUR Mandiri.

Syarat Umum KUR Mandiri 2024:

Usaha: Usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM)
Berjalan minimal 6 bulan
Memiliki surat izin usaha (IUMK/SKU)

Debitur: Warga Negara Indonesia (WNI)
Berusia minimal 21 tahun (atau sudah menikah)
Tidak sedang menerima kredit konsumsi atau kredit produktif lainnya dari bank
Lain-lain: Melengkapi dokumen persyaratan

Baca Juga: Tabel Angsuran KUR BRI 2024 Pinjaman 25 Juta, Suku Bunga, dan Syarat Terbaru Ajukan Kredit Tanpa Jaminan

Dokumen Persyaratan KUR Mandiri 2024:

Identitas diri: KTP, KK, NPWP (jika ada)
Surat Izin Usaha: IUMK/SKU

Agunan:
- KUR Mikro: Agunan tidak diwajibkan, namun bisa mempermudah proses pengajuan
- KUR Kecil: Agunan wajib, bisa berupa BPKB kendaraan, sertifikat tanah, atau lainnya
KUR Penjaminan: Agunan wajib sesuai dengan skema penjaminan

Dokumen lainnya:
- Surat keterangan usaha
- Bukti keuangan (laporan keuangan, rekening koran)

Bunga KUR Mandiri 2024

Berikut adalah rincian bunga pinjaman KUR Mandiri 2024:

- Baru menerima KUR Mandiri 2023 pertama kali sebesar 6% efektif per tahun;
- Penerima KUR Mandiri 2023 ke-2 kali sebesar 7% efektif per tahun;
- Penerima KUR Mandiri 2023 ke-3 kali sebesar 8% efektif per tahun;
- Penerima KUR Mandiri 2023 ke-4 kali sebesar 9% efektif per tahun

Baca Juga: Pinjam Uang Rp25 Juta Tanpa Jaminan BRI Tanpa KUR Daftar Pinjaman Online BRI Ini Langsung Cair Hitungan Menit

 

 Plafon Rp100 juta

- Rp100 juta, 12 bulan, Rp8.606.643/bulan
- Rp100 juta, 24 bulan, Rp4.432.661/bulan
- Rp100 juta, 36 bulan, Rp3.042.194/bulan
- Rp100 juta, 48 bulan, Rp2.348.503/bulan
- Rp100 juta, 60 bulan, Rp1.933.280/bulan

Plafon Rp200 juta

- Rp200 juta, 12 bulan, Rp17.213.286/bulan
- Rp200 juta, 24 bulan, Rp8.864.132/bulan
- Rp200 juta, 36 bulan, Rp6.084.378/bulan
- Rp200 juta, 48 bulan, Rp4.697.006/bulan
- Rp200 juta, 60 bulan, Rp3.866.560/bulan

Pinjaman Rp 300.000.000

- Cicilan Rp 25.819.929 Per bulan, Tenor 12 Bulan
- Cicilan Rp 13.296.183 per bulan, Tenor 24 Bulan
- Cicilan Rp 9.126.581 per bulan, Tenor 36 Bulan
- Cicilan Rp 7.045.509 per bulan, Tenor 48 Bulan
- Cicilan Rp 5.799.840 Per bulan, Tenor 60 Bulan

Demikian informasi persyaratan wajib KUR Mandiri 2024 bisa pinjam uang Rp 100 juta bunga rendah, cek simulasi cicilan terbaru dari Bank Mandiri.***

Editor: Aziz Abdillah

Tags

Terkini

Terpopuler