Desa di Kulon Progo yang Terdampak Tol Solo - Jogja - YIA, Kapan IPL Kulon Progo Turun dan Pembebasan Lahan?

Tayang: 14 November 2023, 18:30 WIB
Penulis: Muhammad Suria
Editor: Tim Berita DIY
Ilustrasi / Info desa di Kulon Progo yang terdampak Tol Solo - Jogja - YIA, kapan IPL Kulon Progo turun dan pembebasan lahan.
Ilustrasi / Info desa di Kulon Progo yang terdampak Tol Solo - Jogja - YIA, kapan IPL Kulon Progo turun dan pembebasan lahan. /instagram.com/@pupr_bpjt

BERITA DIY - Simak informasi desa di Kulon Progo yang terdampak Tol Solo - Jogja - YIA, kapan IPL Kulon Progo turun dan pembebasan lahan.

Kabupaten Kulon Progo menjadi salah satu wilayah yang akan terkena dampak pembangunan Tol Solo - Jogja - YIA.

Maka, beberapa desa akan terkena dampak pembebasan lahan akibat adanya konstruksi Tol Solo - Jogja - YIA.

Ketahui desa di Kulon Progo yang terdampak Tol Solo - Jogja - YIA, kapan IPL Kulon Progo turun dan pembebasan lahan.

Baca Juga: Rencana Rute Jalan Tol Cilacap Jogja, Kapan Dibangun? Ini Desa di Kebumen yang Dilewati Konstruksi

Kulon Progo menjadi titik akhir dari jalan Tol Solo - Jogja karena Bandara YIA sendiri terletak di Kulon Progo tepatnya di Kecamatan Temon.

Kepastian desa mana saja yang terdampak pembebasan lahan sendiri menunggu izin penetapan lokasi (IPL) Kulon Progo dari Pemerintah Daerah DIY.

IPL Tol Jogja - Solo di Kulon Progo sendiri hingga pertengahan November belum turun.  Namun kabar terkini menyebut bahwa Pemda DIY tak lama lagi akan segera menerbitkan IPL untuk wilayah Kulon Progo.

Kepala Dinas Pertanahan dan Tata Ruang (Dispertaru) DIY Adi Bayu Kristanto mengungkapkan, dokumen IPL sudah diajukan ke Gubernur DIY, Sri Sultan Hamengku Buwono X untuk segera ditandatangani.

Halaman:

Tags

Terkini

Trending

Berita Pilgub