Tata Cara Ibadah Paskah Katolik, Susunan Acara Ibadah di Gereja, dan Contoh Doa

- 29 Maret 2024, 17:00 WIB
Ilustrasi - tata cara ibadah Paskah Katolik, susuan acara ibadah di Gereja, dan contoh doa pada saat ibadah Paskah.
Ilustrasi - tata cara ibadah Paskah Katolik, susuan acara ibadah di Gereja, dan contoh doa pada saat ibadah Paskah. /PIXABAY/TheDigitalArtist

Doa Persembahan

Pengakuan Iman (berdiri)

Nyanyian Rohani

Doa Syafaat

Nyanyian Rohani

Pengutusan dan Berkat

Baca Juga: 20 Link Twibbon Tema Jumat Agung dan Paskah 2024 dengan Desain Unik dan Menarik

Contoh Doa Paskah

Allah bapa yang mahabaik, kami bersyukur kepada-Mu Karena Yesus Kristus telah bangkit dari Kubur. Dnegan kebangkitan-Nya. kau tumbuhkan semangat dan harapan baru dalam hati kami; umat baru Kau ciptakan, dan pintu surga Kaubuka bagi kami. Melalui kebagkitan-Nya kuasa Dosa kaucurahkan, kami Kau damaikan dengan Dikau dan sesama, dan alam semesta yang porak poranda Kaupugar kembali.

Tata Cara Ibadah Paskah Gereja Katolik

Halaman:

Editor: Bagus Aryo Wicaksono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah