Doa Menyambut Bulan Ramadhan 2024 1445 Hijriah Sesuai Sunnah dan Artinya dalam Bahasa Indonesia

- 3 Maret 2024, 20:00 WIB
Bacaan doa menyambut bulan Ramadhan 2024 1445 Hijriah sesuai sunnah dan artinya dalam bahasa Indonesia.
Bacaan doa menyambut bulan Ramadhan 2024 1445 Hijriah sesuai sunnah dan artinya dalam bahasa Indonesia. /Pexels.com/@Monstera Production

Di dalam hadist yang lain Rasulullah SAW juga bersabda:

مَنْ صَامَ رَمَضَانَ إيْمَا نًا وَاحْتِسَابًا غُفِرَ لَهُ مَا تَقَدَّمَ مِنْ ذَنْبِهِ

Yang artinya: "Barangsiapa berpuasa di bulan Ramadhan karena Iman dan mengharap pahala dari Allah maka akan diampuni dosa-dosanya yang telah lalu." (HR Bukhari dan Muslim).

Baca Juga: Apa itu Padusan dalam Tradisi Masyarakat Jawa Jelang Bulan Ramadhan? Ini Niat dan Tata Caranya 

Doa Menyambut Bulan Ramadhan 2024

Dalam menyambut datangnya bulan scui Ramadhan 2024, umat Muslim bisa memperbanyak amalal ibadah kepada Allah SWT.

Termasuk salah satunya dengan membaca doa menyambut bulan Ramadhan berikut:

اللَّهُمَّسَلِّمْنِيْلِرَمَضَانَوَسَلِّمْرَمَضَانَلِيْ وَسَلِّمْهُمِنِّيْ

Allāhumma sallimnī li Ramadhāna, wa sallim Ramadhāna lī, wa sallimhuminnī.

Artinya: "Ya Allah, selamatkanlah aku (dari penyakit dan uzur lain) demi (ibadah) Bulan Ramadhan, selamatkanlah (penampakan hilal) Ramadhan untukku, dan selamatkanlah aku (dari maksiat) di Bulan Ramadhan."

Halaman:

Editor: Bagus Aryo Wicaksono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah