7 Tips Lolos Tes SKB CPNS 2023 dan Syarat Lulus, Berapa Passing Grade yang Harus Dilewati Peserta?

- 6 Desember 2023, 17:30 WIB
7 tips lolos tes SKB CPNS 2023 dan syarat lulus beserta berapa passing grade yang harus dilewati peserta.
7 tips lolos tes SKB CPNS 2023 dan syarat lulus beserta berapa passing grade yang harus dilewati peserta. /Tangkapan Layar: sscasn.bkn.go.id

BERITA DIY - Simak 7 tips lolos tes SKB CPNS 2023 dan syarat lulus. Ketahui juga berapa passing grade yang harus dilewati peserta.

Tes SKB CPNS 2023 Non-CAT digelar tanggal 3 sampai 22 Desember. Sementara ujian SKB CPNS 2023 CAT berlangsung mulai tanggal 16 sampai 22 Desember 2023.

Bagi peserta SKB CPNS 2023, kami telah merangkum tujuh tips lolos tes dan syarat lulus yang perlu diperhatikan.

Selain itu berapa passing grade atau nilai ambang batas SKB CPNS 2023 yang harus dilewati agar lulus juga penting untuk diperhatikan.

Baca Juga: 7 Cara Mengatasi Login SSCASN BKN Error Notifikasi Application is Not Available bagi CPNS 2023

Sebagai informasi tes Seleksi Kompetensi Bakat atau SKB adalah ujian untuk mengukur kemampuan peserta CPNS 2023 di bidang tertentu sesuai instansi dan jabatan yang dilamar.

Tes SKB CPNS 2023 digelar oleh setiap instansi baik pusat maupun daerah dengan skema CAT maupun Non-CAT sesuai kebijakan masing-masing instansi.

Berikut 7 tips lolos SKB CPNS 2023

1. Mengetahui kisi-kisi ujian SKB CPNS 2023

Halaman:

Editor: Bagus Aryo Wicaksono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x