LINK Cek Hasil Pengumuman Tes Kompetensi PPPK Guru 2023 Jam Berapa? Ini Cara Melihat Lulus atau Tidak

- 6 Desember 2023, 12:15 WIB
Ilustrasi. Link cek hasil pengumuman Tes Kompetensi PPPK Guru 2023 untuk formasi Guru SD, SMP, dan SMA.
Ilustrasi. Link cek hasil pengumuman Tes Kompetensi PPPK Guru 2023 untuk formasi Guru SD, SMP, dan SMA. /Tangkap layar instagram.com/@bkngoidofficial

BERITA DIY - Banyak pelamar PPPK 2023 yang mencair link cek hasil pengumuman Tes Kompetensi PPPK Guru 2023 dan cara cek hasil lulus atau tidaknya.

Ketahui informasi mengenai link cek hasil pengumuman Tes Kompetensi PPPK Guru 2023 untuk formasi Guru SD, SMP, dan SMA lengkap dengan cara ceknya.

Mulai tanggal 6 Desember 2023, pengumuman hasil Tes Kompetensi PPPK Guru 2023 dapat diperiksa hingga tanggal 15 Desember 2023.

Para pelamar yang mengikuti tes kompetensi untuk formasi guru di seluruh Indonesia dapat memeriksa hasilnya melalui laman resmi penyelenggara, yaitu sscasn.bkn.go.id.

Baca Juga: Link RESMI Pengumuman PPPK 2023 Guru, Teknis, Kesehatan: Download PDF Daftar Nama Peserta Lolos Hasil Seleksi

Setelah dinyatakan lulus dalam Seleksi Kompetensi, para pelamar akan melanjutkan ke tahap pengisian DRH NI PPPK mulai tanggal 16 Desember hingga 14 Januari 2024.

DRH NI PPPK merupakan singkatan dari Daftar Riwayat Hidup Nomor Induk PPPK, yang mencakup data diri lengkap peserta yang berhasil lolos PPPK.

Pengisian DRH NI PPPK merupakan tahap terakhir dalam seleksi PPPK 2023. Jika para peserta berhasil menyelesaikan tahap ini, mereka akan menjadi ASN.

Proses pengisian DRH NI PPPK biasanya dilakukan melalui laman sscasn.bkn.go.id. Pada tahap ini, calon PPPK diminta untuk mengisi sejumlah biodata dan mengunggah beberapa dokumen.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x