Contoh Teror Pinjol Ilegal 2023 dan Jurus Jitu Mengatasi DC Pinjaman Online Ilegal

- 22 November 2023, 13:10 WIB
Ilustrasi - Contoh teror pinjol ilegal 2023 dan jurus jitu mengatasi DC debt collector pinjaman online ilegal sebar data.
Ilustrasi - Contoh teror pinjol ilegal 2023 dan jurus jitu mengatasi DC debt collector pinjaman online ilegal sebar data. /Unsplash/icon8

- Melaporkan ke OJK melalui alamat email [email protected].

- Melaporkan ke Kominfo melalui g ke alamat email [email protected].

Selain itu Anda bisa menggunakan langkah di bawah ini untuk melaporkan pihak pinjol ilegal ke polisi:

1. Mengumpulkan semua bukti teror dan ancaman
2. Datang ke kantor polisi terdekat
3. Mengadukan debt collector dan pinjol ilegal ke situs resmi OJK
4. Membuat laporan polisi, bila ancaman teror melanggar peraturan dan Undang-Undang

Hapus Akses Izin Pada Aplikasi Pinjol

- Buka menu pengaturan pada ponsel.
- Setelah itu, pilih ‘Pengaturan Aplikasi’.
- Gulir hingga menemukan aplikasi pinjaman online yang kamu gunakan.
- Selanjutnya, pilih ‘Hapus Data dan Cache’.

Hapus Data di Aplikasi Pinjol

- Masuk ke dalam pengaturan
- Kemudian pilih aplikasi
- Lalu, hapus Cache dan Data, untuk menghapus data dari aplikasi itu sendiri.

Selain itu Anda juga bisa mengganti nomor HP kemudian reset pengaturan di HP. Jika data terlanjur disebar ke media sosial, bisa langsung di laporkan ke pihak kepolisian terdekat.

Demikian informasi contoh teror pinjol ilegal 2023 dan jurus jitu mengatasi DC debt collector pinjaman online ilegal sebar data.***

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah