Cara Mudah Menghilangkan Komentar di Live IG Orang Lain, Ini Langkah-langkahnya Tutup Komen Live Instagram

- 13 November 2023, 10:20 WIB
Ilustrasi - Cara mudah menghilangkan komentar di Live Instagram (IG) orang lain, apa bisa tanpa aplikasi tambahan cek di sini.
Ilustrasi - Cara mudah menghilangkan komentar di Live Instagram (IG) orang lain, apa bisa tanpa aplikasi tambahan cek di sini. /PIXABAY/USA-Reiseblogger

4. Sembunyikan komentar

Masuk ke live IG akun yang ingin Anda tonton. Secara otomatis, akan muncul opsi "Hide Comments" atau "Sembunyikan Komentar" yang terletak di sebelah kanan layar. Klik tombol tersebut untuk menghilangkan komentar.

Baca Juga: Oktober Dump Artinya Bahasa Gaul Apa Viral Instagram dan TikTok? Ini Cara Buat Story Oktober Dump di IG

Cara Menghilangkan komentar di live IG Aplikasi Story Saver+

- Login ke aplikasi Story Saver+ dengan akun Instagram Anda.
- Cari live IG yang ingin ditonton.
- Nantinya, komentar di live IG tersebut akan disembunyikan secara otomatis.

Cara Menghilangkan komentar di live IG Aplikasi OGInsta+

- Unduh aplikasi OGInta+ melalui tautan ogmods.net/en/oginsta.
- Berikan izin pengunduhan, lalu download dan install aplikasi tersebut.
- Setelah terpasang, buka aplikasinya dan login menggunakan akun Instagram.
- Masuk ke live IG yang ingin ditonton lalu ketuk layar untuk menghilangkan komentar secara otomatis.

Demikian informasi cara mudah menghilangkan komentar di Live Instagram (IG) orang lain, apa bisa tanpa aplikasi tambahan cek di sini.***

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x