10 Link Formasi CPNS dan PPPK: KPK, Kemenkum HAM, dan Kejaksaan Agung, serta Cara Daftar di sscasn.bkn.go.id

- 2 Oktober 2023, 13:31 WIB
10 link formasi CPNS dan PPPK mulai dari KPK, Kemenkum HAM, hingga Kejaksaan Agung, serta cara daftar di sscasn.bkn.go.id.
10 link formasi CPNS dan PPPK mulai dari KPK, Kemenkum HAM, hingga Kejaksaan Agung, serta cara daftar di sscasn.bkn.go.id. /Tangkap layar sscasn.bkn.go.id

BERITA DIY - Berikut 10 link formasi CPNS dan PPPK mulai dari KPK, Kemenkum HAM, hingga Kejaksaan Agung, serta cara daftar di sscasn.bkn.go.id.

Pendaftaran seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) 2023 masih dibuka.

Adapun jadwal pendaftaran CASN di sscasn.bkn.go.id untuk CPNS dan PPPK 2023 akan ditutup pada 9 Oktober 2023 pukul 23.59 WIB.

Bagi kamu yang masih bingung atau ragu dalam memilih instansi, bisa cek terlebih dahulu di link formasi CPNS setiap instansi dan lembaga yang membuka lowongan.

Baca Juga: 4 Formasi CPNS 2023 untuk Lulusan SMA-SMK Sederajat: Kemenkumham, Kejagung, dan PPPK Kemenkominfo

Pada setiap laman formasi tersebut terdapat informasi posisi lowongan yang dibuka dan jumlah kebutuhan formasi.

Selain itu, syarat kualifikasi untuk lowongan tersebut juga tersedia secara lengkap.

Link formasi CPNS dan PPPK 10 lembaga dan instansi

Berikut 10 link formasi CPNS dan PPPK 2023 di beberapa lembaga dan instansi:

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x