Daftar Desa yang Terdampak Tol Tegal - Cilacap, Kapan Tol Pejagan - Cilacap Dibangun?

- 12 Agustus 2023, 13:10 WIB
Desa terdampak pembangunan jalan Tol Tegal Cilaccap dan kapan Tol Pejagan - Cilacap dibangun.
Desa terdampak pembangunan jalan Tol Tegal Cilaccap dan kapan Tol Pejagan - Cilacap dibangun. /Tangkap layar Google Maps

BERITA DIY - Simak informasi daftar desa terdampak pembangunan jalan Tol Tegal - Cilacap lengkap dengan kapan Tol Pejagan - Cilacap akan dibangun, berikut ini.

Pemerintah terus mengusahakan tersambungnya sejumlah daerah ke daerah lain dengan lebih mudah dan cepat, salah satu caranya dengan membangun jalan tol.

Rencana pembangunan jalan Tol yang juga disiapkan pemerintah saat ini diantaranya adalah jalan Tol Tegal - Cilacap dan Tol Pejagan.

Melalui dua ruas jalan tol ini masyarakat bisa mengakses Bandung dengan lebih cepat, namun perlu diketahui bahwa konstruksi kedua jalan Tol ini belum dimulai.

Baca Juga: Tol Jambi - Palembang Kapan Dibangun dan Sudah Sampai Mana? Update dan Peta Rute Tol Betung - Tempino

Jalan Tol Tegal - Cialcap ini telah direncanakan sejak tahun 2016 yang lalu dengan rencana awal pembangunan pada tahun 2022, namun hingga Agustus 2023, konstruksi belum dimulai.

Adapun panjang Tol Tegal - Cilacap ini adalah 231 kilometer yang akan melewatu Kabupaten dan Kota di Tegal, Brebes, Banyumas dan Purbalingga.

Sementara jalan Tol Pejagan Cilacap sendiri adalah 142,2 kilometer yang akan melewati Brebes, Purwokerjo dan Cilacap.

Pembangunan jalan Tol Cilacap - Pejagan sendiri telah direncanakan sejak tahun 2019, namun hingga saat ini belum dimulai. Diketahui proses pembebasan lahan sudah dilakukan dan konstruksi diharapkan dimulai pada tahun 2024 mendatang.

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x