Daftar Aplikasi Pinjol yang Punya DC Lapangan dan Masuk BI Checking atau SLIK OJK

- 10 Juli 2023, 09:00 WIB
Ilustrasi - Daftar aplikasi pinjol yang punya DC lapangan dan masuk BI Checking atau SLIK OJK, hindari gali lubang tutup lubang pinjaman online.
Ilustrasi - Daftar aplikasi pinjol yang punya DC lapangan dan masuk BI Checking atau SLIK OJK, hindari gali lubang tutup lubang pinjaman online. /Unsplash/mufid majnun

BERITA DIY - Berikut informasi daftar aplikasi pinjol yang punya DC lapangan dan masuk BI Checking atau SLIK OJK, hindari gali lubang tutup lubang pinjaman online.

Aplikasi pinjaman online atau pinjol yang beredar diketahui memiliki banyak macam dan jenis termasuk bisa cepat cair.

Perlu diingat pinjol juga memiliki beberapa risiko dan aturan untuk debitur, termasuk akan masuk BI Checking atau SLIK OJK jika tak mampu bayar.

Tidak mampu membayar yang dimaksud ialah gagal bayar (galbay) dalam kurun waktu tertentu sehingga mempengaruhi BI Checking yang kini berganti menjadi SLIK OJK.

Baca Juga: Ajukan Pinjaman BCA 2023 Pakai Cara Ini Cair Rp 100 Juta Bunga 1%, Kredit Bisa Online Bukan KUR dan Pinjol

Simak selengkapnya tentang daftar aplikasi pinjol yang ada DC lapangan dan masuk BI Checking jika telat bayar kredit pinjaman online.

Seperti halnya utang di bank, pinjam uang di aplikasi pinjol juga memiliki risiko tak bisa bayar atau kredit macet.

Selain masuk BI Checking, debitur pinjol juga akan didatangi debt collector (DC) atau Field Collector (FC).

Ada beberapa aplikasi pinjol resmi OJK yang diketahui akan mempengaruhi BI Checking dari skor kredit debitur.

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah