Bacaan Doa Menyembelih Hewan Kurban Kambing, Sapi untuk 7 Orang, Sesuai Tuntunan Nabi Muhammad SAW

- 28 Juni 2023, 16:00 WIB
Ilustrasi - Tersedia bacaan doa menyembelih hewan kurban kambing, sapi untuk 7 orang, yang sesuai tuntunan Nabi Muhammad SAW.
Ilustrasi - Tersedia bacaan doa menyembelih hewan kurban kambing, sapi untuk 7 orang, yang sesuai tuntunan Nabi Muhammad SAW. /PIXABAY/mufidpwt

2. Niat menyembelih hewan kurban mewakili orang lain

... بِسْمِ اللهِ اللَّهُمَّ وَاللَّهُ أَكْبَرُ اللَّهُمَّ هَذَا مِنْكَ وَلَكَ هَذَا عَن

Latin: Bismillahi allahu Akbar, Allahumma hadza 'an minka walaka hadza 'an... (sebutkan nama pemiliknya)

Artinya: "Dengan menyebut nama Allah, Allah Maha Besar, Ya Allah, sesungguhnya (sembelihan) ini dari-Mu dan untuk-Mu"

Baca Juga: Doa Menyembelih Hewan Kurban dan Cara Pemotongan yang Benar, Kapan Batas Waktu Penyembelihan saat Idul Adha?

3. Niat menyembelih hewan untuk diri sendiri dan mewakili orang lain

... بِسْمِ اللهِ اللَّهُمَّ وَاللهُ أَكْبَرُ اللَّهُمَّ هَذَا مِنْكَ وَلَكَ هَذَا عَلَى اللَّهُمَّ تَقَبَّلْ مِنْ

Latin: Bismillahi allahu Akbar, Allahumma wallahu akbar, Allahumma hadza minka walaka hadza 'ala allahumma taqobbal min...

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah