Bacaan Niat Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri dan Keluarga serta Doa Menerimanya

- 17 April 2023, 13:58 WIB
Membayar zakat wajib membaca niat, ini bacaan niat zakat fitrah untuk diri sendiri dan keluarga serta doa menerima zakat fitrah.
Membayar zakat wajib membaca niat, ini bacaan niat zakat fitrah untuk diri sendiri dan keluarga serta doa menerima zakat fitrah. /Berita KBB/Ade Bayu Indra

5. Waktu haram, lebih telat lagi yaitu dibayar sesudah terbenam matahari pada hari raya.

Bacaan Niat Zakat Fitrah

 

 

Berikut bacaan niat zakat fitrah untuk diri sendiri dan keluarga:

1. Niat Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri

ﻧَﻮَﻳْﺖُ أَﻥْ أُﺧْﺮِﺝَ ﺯَﻛَﺎﺓَ ﺍﻟْﻔِﻄْﺮِ ﻋَﻦْ ﻧَﻔْسيْ ﻓَﺮْﺿًﺎ ِﻟﻠﻪِ ﺗَﻌَﺎﻟَﻰ

Arab latin: Nawaitu an ukhrija zakatal fitri 'an nafsi fardhan lillahi ta'ala.

Artinya: "Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk diriku sendiri, fardu karena Allah Ta'ala,"

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah