Makna Paskah bagi Umat Katolik dan Kristen dalam Kehidupan Sehari-hari

- 6 April 2023, 15:50 WIB
Apa makna Paskah bagi umat Katolik, arti Paskah bagi orang Kristen, tujuan perayaan Paskah 2023 dan makna Paskah dalam kehidupan sehari-hari.
Apa makna Paskah bagi umat Katolik, arti Paskah bagi orang Kristen, tujuan perayaan Paskah 2023 dan makna Paskah dalam kehidupan sehari-hari. /PIXABAY/0fjd125gk87

Rangkaian perayaan Paskah antara lain Minggu Palma, Kamis Putih, Jumat Agung, Sabtu Sunyi dan Minggu Paskah yang dimaksudkan untuk mengingat kronologi Yesus Kristus disalib dan pergi ke surga.

Dalam sejarah agama Katolik dan Kristen, Yesus mati di Golgota pada kayu salibnya. Setelah tiga hari kematianNya, Yesus bangkit yang menjadi tanda kemenangan Kristus atas dosa.

 

Mengutip buku Kamus Liturgi Sederhana, peringatan Hari Paskah adalah pesta paling besar dalam agama Kristen, dan merupakan pusat dari seluruh tahun liturgi gereja.

Baca Juga: Jadwal Misa Kamis Putih Jumat Agung Paskah 2023 di Jogja, Bandung, Jakarta

Apa makna Paskah bagi umat Kristiani dalam kehidupan sehari-hari?

Dilansir dari bpkpenabur.or.id, makna Paskah menunjukan kehidupan manusia akan kekal melampaui dosa dan maut. Barang siapa yang percaya kepada-Nya pun akan memeroleh hidup yang kekal ini.

Dengan mempercayai kebangkitan Yesus, manusia bisa lebih beriman. Dan terus memupuk rasa persaudaraan kepada sesama manusia lainnya hingga Ia datang kembali ke dunia untuk menyelamatkan umat manusia dari dosa dan maut.

 

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah